EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Kaderisasi Da’i Pada Santri di Pondok Pesantren Manba’ul‘Ulum Kecamatan Kertak Hanyar

Yani, Ahmad (2019) Kaderisasi Da’i Pada Santri di Pondok Pesantren Manba’ul‘Ulum Kecamatan Kertak Hanyar. Skripsi, Dakwah Dan Ilmu Komunikasi.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (129kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (519kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (196kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (360kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (562kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (175kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (558kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (154kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (137kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (741kB)

ABSTRAK

Kata Kunci: Kaderisasi di Pondok Pesantren Pengkaderan da’i merupakan hal yang penting dilaksanakan dalam rangka mencetak para da’i yang berkualitas di Pondok pesantren Manba’ul ‘Ulum merupakan Pondok Pesantren di kalimantan yang melaksanakan banyak kegiatan untuk mengkader para da’i. Hal ini membuat penulis ingin mengetahui lebih dalam tentang pengkaderan da’i di tempat tersebut, karena mungkin itu menjadi tantangan bagi ustadz maupun santrinya tersebut. Adapun masalah yang ingin diteliti berupa bentuk kaderisasi da’i di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum, faktor penunjang dan penghambat pelaksanaan kaderisasi da’i di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum Putra. Metode yang dipergunakan adalah metode lapangan (field research), yaitu dengan melakukan penelitian langsung ke lapangan untuk mencari dan mengumpulkan data yang diperlukan. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif, Subjek dalam penelitian ini adalah dari sumber informasi yang dapat memberikan data tentang pelaksanaan kaderisasi da’i di Pondok Pesantren Manba’ul Ulum, meliputi pimpinan, guru pengajar dan santri. Objek penelitian ini berhubungan dengan bentuk kaderisasi yang dilaksanakan, proses pengkaderannya, dan berbagai pendukung dan penghambat yang dihadapi oleh ustadz di pondok pesantren Manba’ul ‘Ulum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kaderisasi Da’i di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum di laksanakan dengan kegiatan formal dan nonformal, dan juga bentuk-bentuk Kaderisasi Da’i di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum. Kegiatan yang dilaksanakan di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum menggunakan berbagai macam bentuk, contohnya pengajian kitab, mukhadarah, tadarus Al-Qur’an dan kegiatan keagamaan lainnya. Bentuk-bentuk kegiatan kaderisasi di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum meliputi: pengajian kitab, muhadharah, tahsin, muthala’ah, maulid habsyi, wirdullatif, ratibul haddad, pembacaan burdah, tadarus Al-Qur’an, shalat dhuha, muhadatsah, mufradhat, pembacaan surah Yasin dan Al-kahfi, tahfiz Al-Qur’an,, ta’lim. Semua kegiatan yang dilaksanakan di Pondok Pesantren Manba’ul ‘Ulum sudah sangat bagus, karena bentuk-bentuk kaderisasi yang bagus dan juga para pengajar yang berkualitas.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Depositing User: Ahmad Yani Ahmad Yani
Date Deposited: 04 Jul 2019 07:17
Last Modified: 04 Jul 2019 07:17
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/11979

Actions (login required)

View Item View Item