EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PERANAN USAHA TAMBAK POLIKULTUR UDANG VANAME DAN IKAN BANDENG DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI DESA KUALA LUPAK KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA

Sayuti, Ahmad (2021) PERANAN USAHA TAMBAK POLIKULTUR UDANG VANAME DAN IKAN BANDENG DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI DESA KUALA LUPAK KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (314kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (941kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (87kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (179kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (285kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (320kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (87kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (140kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi dari banyaknya masyarakat di Desa Kuala Lupak yang awalnya sebagai nelayan kini menjadi penambak polikultur karena dengan adanya usaha tambak polikultur udang vaname dan ikan bandeng tersebut mampu memenuhi kebutuhan hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peranan usaha tambak polikultur udang vaname dan ikan bandeng dalam meningkatan pendapatan masyarakat di Desa Kuala Lupak. Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dan pendekatan yang digunakan adalah diskripsi kualitatif yaitu penelitian ini dilakukan secara langsung terjun ke lokasi penelitian guna memperoleh data-data yang dibutuhkan. Penelitian ini berlokasi di Desa Kuala Lupak. Adapun jumlah informan yang di wawancara adalah sebanyak 5 informan. Subjek pada penelitian ini adalah pelaku usaha tambak polikultur sedangkan objek pada penelitian ini adalah peranan usaha tambak polikultur udang vaname dan ikan bandeng dalam meningkatkan pendapatan masyarakat di Desa Kuala Lupak. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan wawancara dan dokumentasi. Data yang diperoleh dioleh dengan teknik editing, kategorisasi dan deskripsi kemudian di analisis data dengan analisis data deskripsi kualitatif untuk menarik kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian terhadap peranan usaha tambak polikultur udang vaname dan ikan bandeng di Desa Kuala Lupak, penulis menemukan bahwa dengan adanya tambak polikultur ini dapat meningkatkan pendapatan ekonomi masyarakatnya dan juga dapat memberi dampak positif bagi masyarakat yang tadinya hanya usaha sampingan sekarang menjadi sumber mata pencaharian utama. Maka dengan usaha tambak polikultur udang vaname dan ikan bandeng masyarakatnya mempunyai penghasilan lebih untuk ditabung dan juga terciptanya lapangan pekerjaan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 08 Dec 2021 07:32
Last Modified: 08 Dec 2021 07:32
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/17702

Actions (login required)

View Item View Item