EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Analisis SWOT Terhadap Peluncuran Produk Baru Uang Digital Syariah PT Bank Tabungan Negara Syariah (BTNS) Cabang Banjarmasin

Ulfah, Nuur (2023) Analisis SWOT Terhadap Peluncuran Produk Baru Uang Digital Syariah PT Bank Tabungan Negara Syariah (BTNS) Cabang Banjarmasin. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (144kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (795kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (27kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (230kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (280kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (113kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (158kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (29kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) berkerjasama dengan PT Fintek Nusantara (LinkAja) untuk mengembangkan mata uang elektronik syariah pertama di Indonesia. Di Indonesia awalnya terdapat perbankan konvensional yang menerapkan sistem bunga, sebagai balas jasa bagi nasabah. Sistem bunga ini tentu saja tidak senada dengan sistem atau ajaran Islam, dimana Islam melarang adanya riba. Inilah yang menjadi alasan mengapa umat Islam harus bangkit untuk tidak lagi terikat dalam sistem riba, dan mencari sebuah sistem yang dapat terhindar dari riba. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui analisis SWOT terhadap peluncuran produk baru uang digital syariah PT Bank Tabungan Negara Syariah Cabang Banjarmasin dan strategi yang bisa digunakan Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah Pihak PT Bank Tabungan Negara Syariah (BTNS) Banjarmasin, dan pihak dari Business Development Sharia at LinkAja dengan objek penelitian yakni analisis SWOT terhadap peluncuran produk baru uang digital syariah. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa faktor kekuatan lebih besar dibandingkan dengan faktor kelemahan pada uang digital berbasis syariah (Layanan Syariah LinkAja). Terlihat juga faktor peluang lebih besar dibandingkam dengan ancaman yang ada di uang digital berbasis syariah (Layanan Syariah LinkAja). Oleh sebab itu, uang digital berbasis syariah (Layanan Syariah LinkAja) dirasa sangat mampu bersaing dengan uang digital lainnya.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 26 Jan 2023 03:30
Last Modified: 26 Jan 2023 03:30
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/21909

Actions (login required)

View Item View Item