EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Inklusivisme Beragama Perspektif M.Quraish Shihab (telaah pemikiran Quraish Shihab Aspek Hubungan Antar Agama)

Faridah, Siti (2011) Inklusivisme Beragama Perspektif M.Quraish Shihab (telaah pemikiran Quraish Shihab Aspek Hubungan Antar Agama). Tashwir, V (2). pp. 243-274. ISSN 1412-6079

[img] Text
Inklusivisme Beragama.pdf

Download (19MB)

ABSTRAK

Pendekatan teologi penting dalam usaha menciptakan kerukunan antar umat beragama. Dalam pendekatan teologis persoalan penafsiran dan pemahaman menjadi sangat menentukan. Dalam konteks inilah pemikiran inklusivisme M.Quraish Shihab di angkat. Inklusivisme tersebut dapat dilihat pada inti-inti pemikirannya bahwa: Keragaman adalah keinginan pencipta, Mengedepankan kebebasan beragama, kebebasan untuk memilih Islam atau tidan dan kebebasan untuk melaksanakan ajaran agama sesuai keyakinan, Bergaul dan berlaku adil kepada muslim dan non muslim, Berdakwah dengan cara bijak dan Kewajiban seorang muslim untuk memelihara tempat-tempat ibadah (Masjid, Gereja, Sinagoge, Pura dan lain-lain). Tipe beragama yang inklusif kondusif diterapkan di Indonesia yang serba beragam ini.

Item Type: Article
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
C Auxiliary Sciences of History > CT Biography
Depositing User: Mrs. Murtini UIN
Date Deposited: 30 Jul 2018 03:51
Last Modified: 30 Jul 2018 03:51
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/10157

Actions (login required)

View Item View Item