EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Faktor- Faktor Yang Memengaruhi Keputusan Berinvestasi Di Galeri Investasi Syariah Uin Antasari Banjarmasin

Ariyanti, Nia (2019) Faktor- Faktor Yang Memengaruhi Keputusan Berinvestasi Di Galeri Investasi Syariah Uin Antasari Banjarmasin. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
pernyataan.pdf

Download (430kB)
[img] Text
Awal.pdf

Download (702kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (88kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (561kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (446kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf

Download (368kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (475kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (203kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (308kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (929kB)

ABSTRAK

Investasi dipasar modal semakin di minati masyarakat secara umum itu terlihat dari bertambahnya jumlah investor, Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor pengetahuan, harga, returm dan relegiusitas berpengaruh secara simultan dan parsial terhadap keputusan berinvestasi. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan teknik simple random sampling. Populasi penelitian adalah seluruh nasabah GIS (Galeri Investasi Syariah ) UIN Antasari Banjarmasin yang berjumlah 456 responden , sedangkan sampel perhitungannya dengan menggunakan rumus slovin yang berjumlah 82 responden . Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner, yaitu data primer hasil jawaban dari para responden.Uji coba instrumen dianalisis dengan menggunakan uji validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa variabel pengetahuan, harga, return, dan religiusitas berpengaruh terhadap keputusan berinvestasi oleh investor, dari hasil R square yaitu sebesar 0,591 dapat ditemukan bahwa pengaruh pengetahuan, harga, return dan relegiusitas terhadap keputusan berinvestasi dapat di jelaskan sebesar 59,1%. Hasil uji F hitung sebesar 130,208, di mana nilai ini lebih besar dari nilai Ftabel sebesar 3,09 dan nilai signifikansi untuk pengetahuan (X₁), harga (X₂), return (X₃) dan relegiusitas (X₄) terhadap Keputusan Berinvestasi (Y) adalah sebesar 0,000 < 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima yang berarti terdapat pengaruh X₁, X₂, X₃ dan X₄ secara simultan terhadap Y dan hasil uji t hitung variabel pengetahuan > ttabel (11,411 > 1.990), thitung variabel Harga > ttabel (5.714 > 1.990), thitung variabel Return > ttabel (6.083 > 1.990), dan thitung variabel Religiusitas > ttabel (10.724 > 1.990), Maka H0 ditolak secara statistik adalah signifikan, dari hasil uji t nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 (0,000 < 0,05) berarti terdapat pengaruh secara parsial yang erat antara faktor pengetahuan, harga, return dan relegiusitas terhadap keputusan berinvestasi.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Mrs. Murtini UIN
Date Deposited: 04 Feb 2020 01:36
Last Modified: 04 Feb 2020 01:36
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/13599

Actions (login required)

View Item View Item