EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Analisis Pengelolaan Zakat Produktif untuk Meningkatkan Perekonomian Mustahik (Studi Kasus Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Tabalong)

Abduh, Muhammad (2022) Analisis Pengelolaan Zakat Produktif untuk Meningkatkan Perekonomian Mustahik (Studi Kasus Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Tabalong). Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (176kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (605kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (471kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (151kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (595kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (130kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (339kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Penelitian ini didasari dengan adanya zakat produktif yang dikelola BAZNAS Kabupaten Tabalong dengan berwirausaha untuk memenuhi kebutuhan hidup dan kedepannya bisa menjadi muzaki, namun pengelolaan yang dilakukan tidak berjalan dengan baik yang mengakibatkan fungsi zakat produktif itu sendiri tidak mampu tercapai. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengelolaan zakat produktif untuk meningkatkan perekonomian mustahik pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Tabalong dan untuk mengetahui dampak zakat produktif terhadap usaha dan kehidupan mustahik di Kabupaten Tabalong. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field researcrh) dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Subjek penelitian ini adalah pengelola zakat produktif (BAZNAS Kabupaten Tabalong) dan mustahik zakat produktif, dan objek penelitian ini yaitu analisis pengelolaan zakat produktif untuk meningkatkan perekonomian mustahik pada BAZNAS Kabupaten Tabalong. Data didapatkan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa pengelolaan zakat produktif yang dilakukan oleh BAZNAS Kabupaten Tabalong untuk meningkatkan perekonomian mustahik berjalan kurang baik karena pengelolaan zakat produktif tidak dilakuan secara maksimal dan konsisten, sehingga hasil yang didapatkan tidak seperti yang diharapkan. Dana zakat produktif hanya sedikit memberikan dampak terhadap usaha dan kehidupan mustahik yakni hanya berupa bantuan modal usaha di awal saja yang dirasakan dan meningkatnya pendapatan mustahik jauh dari yang diharapkan dari fungsi zakat produktif itu sendiri.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 30 May 2022 01:03
Last Modified: 30 May 2022 01:03
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/19215

Actions (login required)

View Item View Item