EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Nebis In Idem dalam Perkara Perceraian di Peradilan Agama

Zaini, Muhammad (2021) Nebis In Idem dalam Perkara Perceraian di Peradilan Agama. Tesis, Pascasarjana.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (3MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (185kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (456kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (581kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (434kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (988kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (256kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (492kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Penelitian ini berawal dari penemuan beberapa putusan Pengadilan Agama yang memutus perkara perceraian dengan pertimbangan asas nebis in idem, akan tetapi putusan-putusan tersebut memiliki perbedaan dalam penerapan asas tersebut. Salah satunya pada putusan Pengadilan Agama Majalengka nomor 794/Pdt.G/2013/PA.Mjl yang dianggap nebis in idem terhadap putusan 2706/Pdt.G/2012/PA.Mjl. Padalah putusan 2706/Pdt.G/2012/PA.Mjl telah dibatalkan oleh pengadilan tingkat banding dengan putusan nomor 207/Pdt.G/2012/PTA.Bdg. Jenis penelitian ini adalah penelitian hukum normatif. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kasus, pendekatan, perundang-undangan, dan pendekatan analitis. Tipe penelitian menggunakan asas-asas hukum dan sistematika hukum. Metode analisis menggunakan deskriptif analitik dan preskriptif. Penulis menemukan yang menjadi pertimbangan majelis hakim dalam memutus perkara berkaitan dengan asas nebis in idem diantaranya : sifat putusan sebelumnya, rentang waktu peristiwa yang didalilkan, alasan perceraian pada perkara sebelumnya, pasal yang dipakai, dan pengajuan perkara sebelumnya. Selain itu ketentuan yang jelas tentang asas nebis in idem untuk Peradilan Agama dalam menangani perkara perceraian belum ada. Sehingga para hakim menggunakan argumentasinya masing-masing dalam memutus.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: Muhammad Fauzi Aspian
Date Deposited: 30 May 2022 02:53
Last Modified: 30 May 2022 02:53
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/19220

Actions (login required)

View Item View Item