Maulana, Muhammad Dimas Harenta (2022) PENGARUH PERCEIVED EASE OF USE, PERCEIVED RISK DAN FITUR LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MARKETPLACE SHOPEE (STUDI PADA PENGGUNA SHOPEE DI KALIMANTAN SELATAN). Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
1. Pernyataan - Muhammad Dimas Harenta Maulana.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. Awal - Muhammad Dimas Harenta Maulana (1-19).pdf Download (729kB) |
|
Text
3. ABSTRAK - Muhammad Dimas Harenta Maulana.pdf Download (11kB) |
|
Text
4. BAB 1 - Muhammad Dimas Harenta Maulana (20-47).pdf Download (465kB) |
|
Text
5. BAB 2 - Muhammad Dimas Harenta Maulana (48-68).pdf Restricted to Repository staff only Download (265kB) |
|
Text
6. BAB 3 - Muhammad Dimas Harenta Maulana (69-81).pdf Download (161kB) |
|
Text
7. BAB 4 - Muhammad Dimas Harenta Maulana.pdf Download (469kB) |
|
Text
8. BAB 5 - Muhammad Dimas Harenta Maulana (132-133).pdf Download (10kB) |
|
Text
9. Daftar Pustaka - Muhammad Dimas Harenta Maulana (134-138).pdf Download (154kB) |
|
Text
10. Lampiran - Muhammad Dimas Harenta Maulana (139-190).pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini didasari oleh adanya research gap (perbedaan dengan penelitian sebelumnya), dimana pada penelitian terdahulu menemukan bahwa terdapat hasil keragu-raguan. Akan tetapi, menurut teori dari para ahli dan praktisi dinyatakan bahwa terdapat pengaruh antara bahwa Perceived Ease of Use, Perceived Risk dan Fitur Layanan terhadap Keputusan Pembelian. Adanya perbedaan hasil penelitian terdahulu dengan kajian teori inilah yang mendasari peneliti untuk mengangkat topik tentang pengaruh Perceived Ease of Use, Perceived Risk dan Fitur Layanan terhadap Keputusan Pembelian Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research). Karena metode yang digunakan untuk penyajian hasil penelitian dalam bentuk angka-angka atau statistik yang merupakan hasil ouput dari penyebaran kuesioner yang dilakukan kepada pengguna Marketplace Shopee di Kalimantan Selatan. Hasil tersebut selanjutnya dilakukan analisis regresi liner berganda dengan menggunakan program SPSS Versi 23. Melalui teknik analis regresi berganda dalam menguji hipotesis terkait kausalitasnya, Penelitian ini menghasilkan temuan: Pertama: Terdapat pengaruh yang signifikan secara parisial Perceived Ease of Use terhadap Keputusan Pembelian. Kedua: Terdapat pengaruh yang signifikan secara parisial Perceived Risk terhadap Keputusan Pembelian. Ketiga: Terdapat pengaruh yang signifikan secara parisial Fitur Layanan terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee di Kalimantan Selatan. Keempat: Terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan Perceived Ease of Use, Perceived Risk dan Fitur Layanan terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee di Kalimantan Selatan
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 04 Oct 2022 06:57 |
Last Modified: | 04 Oct 2022 06:57 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/20748 |
Actions (login required)
View Item |