EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Analisis Peran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 9 Kalimantan dalam Mengawasi Kegiatan Pengelolaan Investasi Ilegal

Khairunnisa, Khairunnisa (2022) Analisis Peran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 9 Kalimantan dalam Mengawasi Kegiatan Pengelolaan Investasi Ilegal. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
Pernyataan.pdf

Download (383kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (264kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (671kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (276kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (186kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (301kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan banyaknya ditemukan kasus investasi ilegal yang berpotensi merugikan masyarakat khususnya di Kalimantan Selatan, dan perlunya analisis mengenai program serta peran dari lembaga yang berwenang dalam mengawasi dan melindungi masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: program yang dilakukan OJK Regional 9 dalam mengatasi kegiatan pengelolaan investasi ilegal, dan bagaimana peran penting OJK Regional 9 dalam mengawasi dan menyikapi kegiatan pengelolaan investasi ilegal. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif (Field research) dan data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari hasil wawancara dan dokumentasi yang dilakukan pada kantor OJK Regional 9 Kalimantan. Hasil penelitian ini menunjukan: Pertama, program yang dilakukan OJK Regional 9 dalam mengatasi kegiatan pengelolaan investasi ilegal yaitu dengan melakukan kegiatan edukasi dan sosialisasi yang dijalankan minimal 8 kali dengan sasaran prioritas, OJK juga menjadi koordinator dalam Satgas Waspada Investasi (SWI), dan rapat pleno yang dilaksanakan setiap semester. Kedua, peran penting OJK Regional 9 dalam mengawasi dan menyikapi kegiatan pengelolaan investasi ilegal yaitu dengan upaya preventif dan represif.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 06 Jan 2023 01:40
Last Modified: 06 Jan 2023 01:40
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/21491

Actions (login required)

View Item View Item