Andini, Riska (2023) Pengaruh Religiusitas dan Pendapatan Pasar Bebas Banjir (PBB) Kab. Barito Utara Terhadap Keputusan Menabung di Bank Syariah. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (284kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (2MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (452kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Religiusitas dan Pendapatan Pedagang Pasar Bebas Banjir (PBB) Kab. Barito Utara secara parsial maupun simultan terhadap Keputusan Nasabah Memilih Bank Syariah . Variabel independen pada penelitian ini adalah Religiusitas dan Pendapatan sedangkan variabel dependen adalah Keputusan Pedagang yang memilih menjadi nasabah di Bank Syariah. Jeinis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Lokasi penelitian ini bertepatan di Pasar Bebas Banjir (PBB) Kab. Barito Utara. Dari hasil observasi, sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 30 responden dengan teknik sampling insidental . Data yang diguinakan adalah data primer. Data primer yang dikumpulkan dengan cara kuesioner. Adapun teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan bantuan program Softwarei Statistical Product and Service Solution (SPSS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel religiusitas dan pendapatan pedagang berpengaruih signifikan terhadap keputusan menabung di bank syariah. Dengan nilai religiusitas terhadap keputusan menabung yatui thitung lebih besar dari pada ttabel (3,498 > 2,052) dan nilai signifikasi 0,002 < 0,05. Pada nilai pendapatan terhadap keputusan menabung thitung lebih besar dari pada ttabel (4,486 > 2,052) dan nilai signifikasi 0,000 < 0,05. Pada nilai religiusitas dan pendapatan pedagang secara bersama-sama berpengaruh terhadap keputusan menabung yaitu fhitung lebih besar dari pada ftabel (35,392 > 3,340) dan nilai signifikasi 0,000 < 0,05.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 27 Jul 2023 00:17 |
Last Modified: | 27 Jul 2023 00:17 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/24315 |
Actions (login required)
View Item |