EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Problematika Penerapan Kurikulum Merdeka Di Kelas IV MIN 9 Banjar

Karimah, Nurul (2024) Problematika Penerapan Kurikulum Merdeka Di Kelas IV MIN 9 Banjar. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN..pdf

Download (184kB)
[img] Text
AWAL...pdf

Download (861kB)
[img] Text
ABSTRAK..pdf

Download (69kB)
[img] Text
BAB I..pdf

Download (310kB)
[img] Text
BAB II..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (240kB)
[img] Text
BAB III..pdf

Download (370kB)
[img] Text
BAB IV..pdf

Download (242kB)
[img] Text
BAB V..pdf

Download (73kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA..pdf

Download (198kB)
[img] Text
LAMPIRAN..pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Kurikulum merdeka belajar sudah diterapkan di min 9 banjar sejak tahun 2022/2024 secara bertahap. Dalam penerapannya tidak terlepas dari permasalahan baik dalam perencanaan, pelaksanaan dan penilaian. Karena itu, peneliti memiliki tujuan untuk mengetahui problematika dalam penerapan kurikulum merdeka kelas IV Min 9 Banjar dan mengetahui usaha yang dilakukan dalam mengatasi problematika terhadap penerapan kurikulum merdeka kelas IV Min 9 Banjar. Penelitian ini menggunakan penelitian yang bersifat deskripsi kualitatif. Proses pengumpulan data dilakukan menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang dilakukan oleh peneliti yaitu menggunkan metode reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pertama penerapan kurikulum merdeka di Min 9 Banjar kelas IV menerapkan Profil, Pelajar, Pancasila dengan Pembelajaran berbasis Proyek, Pembelajaran berbasis mata pelajaran, IPAS. Kedua, Problematika yang dihadapi menyusun perangkat pembelajaran seperti CP,TP,ATP, dan Modul Ajar, kesulitan menentukan strategi dan metode pembelajaran. Ketiga uapaya yang dilakukan guru dalam Problematika pada Penerapan Kurikulum Merdeka di kelas IV Min 9 Banjar dengan mengikuti kegiatan dan mengikuti pelatihan.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 10 Jul 2024 05:53
Last Modified: 10 Jul 2024 05:53
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27143

Actions (login required)

View Item View Item