EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengembangan Media Pembelajaran Kimia Berbasis Video Animasi Doratoon pada Materi Hidrokarbon Siswa Kelas XI MAN 1 Banjarmasin

Shofi, Shofi (2024) Pengembangan Media Pembelajaran Kimia Berbasis Video Animasi Doratoon pada Materi Hidrokarbon Siswa Kelas XI MAN 1 Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN .pdf

Download (301kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (73kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (382kB)
[img] Text
BAB II..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (434kB)
[img] Text
BAB III..pdf

Download (376kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (9MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (242kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (262kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (12MB)

ABSTRAK

Teknologi yang berkembang dengan cepat sangat membantu pembelajaran siswa dalam memahami mata pelajaran yang sulit seperti kimia, salah satunya dengan menggunakan video animasi doratoon. Hasil wawancara awal dengan siswa kelas XI IPA MAN 1 Banjarmasin cenderung menganggap bahwa materi kimia merupakan suatu tantangan yang sulit, salah satunya materi hidrokarbon. Berdasarkan kondisi tersebut, peneliti tertarik meninjau lebih lanjut dalam bentuk penelitian dengan tujuan untuk mengetahui validitas media animasi video doratoon pada materi hidrokarbon dan mengetahui respon siswa terhadap pengembangan video doratoon pada materi hidrokarbon di kelas XI IPA 2 MAN 1 Banjarmasin. Jenis penelitian yang digunakan R&D. Desain yang digunakan 4D. Subjek dari (ahli materi dan ahli media) dan siswa kelas XI IPA 2 di MAN 1 Banjarmasin. Objek penelitian berupa pengembangan video animasi doratoon pada materi hidrokarbon. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu: (1) wawancara, (2) angket, dan (3) dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan: (1) hasil validasi media animasi doratoon memperoleh nilai validasi ahli materi sebesar 78,94% dengan kategori “layak” dan hasil validasi ahli media sebesar 88,00% dengan kategori “sangat layak”, (2) nilai persentase respon siswa mencapai 81,62%, sehingga video animasi berbasis doratoon dikembangkan dikategorikan sangat layak untuk digunakan

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Tadris Kimia
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 12 Jul 2024 02:36
Last Modified: 12 Jul 2024 02:36
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27193

Actions (login required)

View Item View Item