EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Preservasi Bahan Pustaka Surat Kabar di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan

Sorayya, Sorayya (2024) Preservasi Bahan Pustaka Surat Kabar di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
SURAT PERNYTAAN KEASLIAN TULISAN SORAYYA.pdf

Download (303kB)
[img] Text
Awalan.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (9kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (176kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (94kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (9kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (139kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (542kB)

ABSTRAK

Penelitian ini membahas tentang Preservasi Bahan Pustaka Surat Kabar di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan memiliki bebagai macam bahan pustaka salah satunya surat kabar dimana koleksi bahan pustaka surat kabar bertambah setiap harinya yang di kirim oleh beberapa penerbit yang sudah berlangganan sehingga perlunya kegiatan preservasi dalam pelestarian bahan pustaka surat kabar namun tidak akan diperbaiki apabila surat kabar rusak, hanya sampai kepada upaya menjaga agar kerusakan koleksi tersebut tidak semakin bertambah dengan tujuan agar informasi yang terdapat pada surat kabar dapat bertahan lama. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses kegiatan Preservasi terhadap koleksi surat kabar dan kendala dalam proses kegiatan preservasi bahan pusaka surat kabar di Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimanatn Selatan. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu dengan melakukan observasi, wawancara, dan dokumentasi kemudian analisis data dengan tahapan reduksi data, penyajian data, dan penarikkan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upaya Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Kalimantan Selatan dalam melakukan preservasi bahan pustaka surat kabar dengan cara mengumpulkan surat kabar setelah satu bulan, baru di kirim ke pelestarian dengan beberapa kegiatan seperti melakukan penjilidan, fumigasi, dan perawatan. Adapun kendala dalam pelaksanaan kegiatan preservasi yaitu dari segi faktor Sumber Daya Manusi (SDM), teknologi dan anggaran untuk memenuhi kebutuhan Pustakawan dalam melakukan preservasi bahan pustaka surat kabar sehingga dampak yang dirasakan seperti memperlambat dalam proses pelestarian bahan pustaka surat kabar

Item Type: Skripsi
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 25 Jul 2024 07:21
Last Modified: 25 Jul 2024 07:21
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27450

Actions (login required)

View Item View Item