EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengembangan Booklet Morfologi Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) Berbasis Kearifan Lokal di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru

Olpah, Fitriani (2024) Pengembangan Booklet Morfologi Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) Berbasis Kearifan Lokal di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (230kB)
[img] Text
AWAL (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (555kB)
[img] Text
ABSTRAK (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (183kB)
[img] Text
BAB I (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (420kB)
[img] Text
BAB II (F.OLPAH -TBIO).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (364kB)
[img] Text
BAB III (F.OLPAH -TBIO).pdf

Download (500kB)
[img] Text
BAB IV (F.OLPAH -TBIO).pdf

Download (580kB)
[img] Text
BAB V (F. OLPAH-TBIO).pdf

Download (195kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (434kB)
[img] Text
LAMPIRAN (F.OLPAH-TBIO).pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) merupakan salah satu tanaman obat yang dimanfaatkan masyarakat di Desa Semayap. Tanaman binahong belum banyak dibudidayakan masyarakat di Desa Semayap dan kurangnya literatur yang membahas tentang morfologi tanaman binahong. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan: (1) morfologi binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru, (2) kearifan lokal binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru, (3) validitas booklet hasil morfologi binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) berbasis kearifan lokal di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru, (4) keterbacaan booklet hasil morfologi binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) berbasis kearifan lokal di Desa Semayap Kabupaten Kotabaru. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Educational Design Research (EDR). Pendekatan penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Data lapangan dikumpulkan menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria tanaman binahong memiliki struktur akar, batang, daun, bunga dan buah. Data penelitian menggunakan desain evaluasi formatif Tessmer yang dibatasi sampai evaluasi perorangan (one to one evaluation). Hasil penelitian ini diketahui bahwa tumbuhan binahong dari Desa Semayap memiliki morfologi kualitatif dan kuatitatif yang berbeda, mulai dari morfologi, ukuran panjang daun, dan lebar daun. Hasil persentase uji validitas booklet oleh ahli sebesar 92% termasuk kategori sangat valid. Hasil persentase uji keterbacaan isi booklet sebesar 89% dengan kategori sangat baik.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Tadris Biologi
Depositing User: Mahyuddinnor, S.I.Pust
Date Deposited: 11 Oct 2024 02:47
Last Modified: 11 Oct 2024 02:47
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27917

Actions (login required)

View Item View Item