EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Bimbingan Keagamaan dalam Meningkatkan Solidaritas Remaja Desa Tanah Habang Kiri Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan

Mahmudah, Mahmudah (2024) Bimbingan Keagamaan dalam Meningkatkan Solidaritas Remaja Desa Tanah Habang Kiri Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan. Skripsi, Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (149kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (316kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (690kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (719kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (325kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (317kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (417kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (485kB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi oleh bimbingan keagamaan pada remaja desa Tanah Habang Kiri yang melaksanakan kegiatan bimbingan untuk terbentuknya remaja yang memiliki soidaritas yang tinggi, agamis dan memiliki kepedulian terhadap lingkungan sekitar. Peran remaja di tengah masyarakat sangatlah penting untuk membentuk karakter manusia manusia berakhlakul karimah dimasa yang akan datang. Rumusan masalah: bagaimana bentuk bimbingan keagamaan dalam meningkatkan solidaritas remaja di desa Tanah Habang Kiri, dan apa saja faktor penunjnagn dan penghambat bimbingan keagamaan pada remaja. Tujuan dari penelian ini adalah untuk mengetahui bentuk bimbingan serta apa saja faktor penunjnag dan penghambat dalam bimbingan keagamaan pada remaja desa Tanah Habang Kiri. Metode dalam penelitian ini menggunakan penelitian lapangan. Pada penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Subjek penelitian ini adalah ustaz yang memberikan bimbingan dan remaja yang terbimbing. Objek dari penelitian ini adalah bimbingan keagamaan pada remaja dalam meningkat solidaritas di desaTanah Habang Kiri. Teknik dalam mengumpulkan data yang digunakan adalah dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk menganalisis data peneliti menggunakan model analisis interaktif Miles and Huberman yaitu dengan langkah pengumpulan data, reduksi data, penyajian an penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bentuk bimbingan keagamaan dalam meningkatkan solidaritas remaja di desa Tanah Habang Kiri diantaranya majlis ta’limyang dilaksnakan pada setiap malam kamis di musholla desa, pembacaan burdah pada malam jum’at di rumah-rumah warga, kegiatan tahunan dalam rangka peringatan hari besar islam. faktor penunjang dalam kegiatan yaitu semangat belajar dari remaja, dukungan dari orang tua, dukungan mayarakat serta sarana dan prasarana. Faktor penghambat diantaranya adalah adanya kegiatan diluar bimbingan keagamaan, cuaca, dan dana untuk kegiatan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 03 Jan 2025 01:48
Last Modified: 03 Jan 2025 01:48
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/28104

Actions (login required)

View Item View Item