EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Motivasi Legislator Perempuan Dalam Kancah Perpolitikan Pada Lembaga Legislatif Di Kabupaten Banjar

Muhammad, Jam'an Magfuro (2016) Motivasi Legislator Perempuan Dalam Kancah Perpolitikan Pada Lembaga Legislatif Di Kabupaten Banjar. Skripsi, Syariah dan Ekonomi Islam.

[img]
Preview
Text
PERNYATAAN.pdf

Download (238kB) | Preview
[img]
Preview
Text
AWAL.pdf

Download (805kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (487kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (314kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (304kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (146kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (168kB) | Preview

ABSTRAK

Muhammad Jam’an Magfuro .2016. Motivasi Legislator Dalam Kancah Perpolitikan Pada Lembaga Legislatif Di Kabupaten Banjar Skripsi, Jurusan Hukum Tata Negara (siyasah). Pembimbing : (1)Hj. Hayatun Na’imah SH, M. Hum. (II) Hj. Hj. Alma Jaya Sukmadini, SH. Kata Kunci : Motivasi Penelitian ini dilakukan karena dilatarbelakangi oleh adanya Undang-undang Nomor 8 tahun 2012 Tentang Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah , Dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Serta UU tentang Partai Politik untuk memenuhi kouta 30% bagi perempuan dalam politik, terutama dilembaga perwakilan rakyat. Dalam penelitian penulis tertarik untuk mengetahui motivasi dan factor yang mendorong legislator perempuan dikabupaten Banjar untuk mencalonkan diri. Jenis penelitian yang dilakukan ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan mengambil lokasi penelitian diwilayah kabupaten Banjar Kalimantan Selatan. Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 7 orang. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi dan analisis data dengan tekhnik analisis kualitatif deskriptif yaitu dengan mencocokkan antara hasil wawancara dengan hasil observasi. Dari penelitian ini didapatkan kesimpulan bahwa terdapat beberapa motivasi yang berbeda diantara masing-masing legislator tersebut selain kesamaan motivasi internal yaitu keinginan untuk mengaktualisasikan diri dengan bersosialisasi dan dihargai serta mampu bekarya dimasyarakat, beberapa motivasi tersebut diantaranya ingin mensejahterakan rakyat yang ada di daerahnya. Mengembangkan kesadaran tentang kesetaraan gender, meningkatkan kualitas masyarakat, dan meminimalisir korban-korban kekerasan fisik dalam rumah tangga. Sedangkan factor yang mendorong legislator perempuan ketika memutuskan untuk mencalonkan diri menjadi anggota DPRD, ada dua macam yakni faktor internal berupa motivasi dan eksternal yang terdapat diluar diri legislator perempuan seperti dukungan partai politik, dana keluarga dan masyarakat sekitar.

Item Type: Skripsi
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Depositing User: Jam'an Magfuro Jamhari
Date Deposited: 28 Jan 2016 01:33
Last Modified: 28 Jan 2016 01:33
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/3815

Actions (login required)

View Item View Item