EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Penerapan Model Connected Mathematics Task (CMT) untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran pada Materi Kesebangunan Bangun Datar Siswa Kelas IX MTsN Tanah Grogot

Hikmah, Noor (2014) Penerapan Model Connected Mathematics Task (CMT) untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran pada Materi Kesebangunan Bangun Datar Siswa Kelas IX MTsN Tanah Grogot. Skripsi, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan.

[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (210kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab IV.pdf

Download (669kB) | Preview

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan penalaran siswa dengan menerapkan model Connected Mathematics Task (CMT) pada materi kesebangunan bangun datar di kelas IX MTsN Tanah Grogot, juga untuk mengetahui peningkatan kemampuan penalaran siswa dengan menerapkan model Connected Mathematics Task (CMT) pada materi kesebangunan bangun datar di kelas IX MTsN Tanah Grogot. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan yang menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode eksperimen. Adapun populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas IX MTsN Tanah Grogot. Pengambilan sampel menggunakan Simple Random Sampling dengan melakukan undian kelas yang terpilih adalah kelas IXB MTsN Tanah Grogot. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan penalaran siswa dengan menerapkan model Connected Mathematics Task (CMT) pada materi kesebangunan bangun datar di kelas IX MTsN Tanah Grogot memperoleh ratarata skor pretest 6,7 dan rata-rata skor posttest 12,4 untuk semua indikator kemampuan penalaran. Dan terdapat peningkatan kemampuan penalaran siswa dengan menerapkan model Connected Mathematics Task (CMT) pada materi kesebangunan bangun datar di kelas IX MTsN Tanah Grogot dengan rata-rata indeks gain 0,50 termasuk dalam kriteria sedang.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Mr. Moch. Isra Hajiri
Date Deposited: 27 Jul 2015 00:53
Last Modified: 27 Jul 2015 00:53
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/578

Actions (login required)

View Item View Item