Rahimah, Rahimah (2017) Pola Menabung Pada Masyarakat Desa Karang Bunga Kecamatan Mandastana Kabupaten Barito Kuala. Skripsi, Syariah dan Ekonomi Islam.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (270kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (70kB) |
|
Text
BAB I baru.pdf Download (87kB) |
|
Text
BAB II Baru.pdf Restricted to Repository staff only Download (284kB) |
|
Text
BAB III baru.pdf Download (23kB) |
|
Text
BAB IV baru.pdf Download (43kB) |
|
Text
BAB V baru.pdf Download (10kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (139kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (4MB) |
ABSTRAK
Rahimah, 2017. “Pola Menabung Pada Masyarakat Desa Karang Bunga Kecamatan Mandastana Kabupaten Barito Kuala.” Skripsi, Jurusan Perbankan Syariah, Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam. Pembimbing: (I) Drs. Hamdan Mahmud. M.Ag, (II) Yulia Hafizah, SHI. MEI. Skripsi ini dilatar belakangi oleh semakin berkembangnya perbankan syariah, terutama di Indonesia. Bank di tuntut untuk selalu memberikan yang terbaik untuk nasabahnya. Agar mampu mengatur pola ketertarikan masyarakat terhadap pola penyimpanan uang dalam bentuk tabungan atau investasi di perbankan syariah. dalam hal ini penulis mengkhususkan pada pola menabung masyarakat desa karang bunga. Penelitian ini membahas tentang perilaku masyarakat terhadap dunia perbankan syariah. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pola menabung pada masyarakat desa Karang Bunga dan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi pola menabung mereka serta minat masyarakat dea Karang Bunga untuk menabung di bank syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yang bersifat deskriptif, dengan mengambil lokasi penelitian pada desa Krang Bunga Kecamatan mandastana kabupaten Barito Kuala. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan dokumen, kemudian penulis analisis secara kualitatif Dari hasil penelitian ini, perilaku masyarakat desa karang Bunga terhadap dunia perbankan syariah masih banyak yang belum mengetahui apa itu perbankan syariah dan mereka lebih memilih menabung di perbankan konvensional karena kurangnya pengetahuan mereka terhadap perbankan syariah, mereka menganggap kedua bank tersebut sama saja yang penting mereka bisa menabbung di bank yang aman, nyaman, dan dekat dengan jarak tempuh desa mereka.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Depositing User: | rahimah rahimah |
Date Deposited: | 05 Jul 2017 05:03 |
Last Modified: | 05 Jul 2017 05:03 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/7908 |
Actions (login required)
View Item |