Adnan, Nurhadi (2017) Pesan-Pesan Dakwah Dalam Film Kun Fayakun. Skripsi, Dakwah dan Komunikasi.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (424kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (220kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (152kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (168kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (599kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (159kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (592kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (152kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (159kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (160kB) |
ABSTRAK
Kun Fayakun adalah film drama religius yang diangkat dari ide cerita H. Yusuf Mansyur atau yang biasa dikenal dengan Ustadz Mansyur, seorang ulama yang terkenal. Film ini dirilis pada tanggal 17 April 2008 dan dibintangi oleh Agus Kuncoro dan Desy Ratnasari. Bercerita tentang padagang kaca keliling sederhana dan istrinya yang sabar. Film ini syarat akan perjuangan dalam hidup. Fokus masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah Bagaimana pesan dakwah dalam Film Kun Fayakun. Adapun tujuan dalam penelitian skripsi ini adalah ingin mengetahui pesan dakwah yang ada dalam film Kun Fayakun Penelitian ini termasuk jenis penelitian studi deskriptif kualitatif. Subyek penelitiannya adalah film kun fayakun. Obyek penelitiannya adalah scene-scene yang memiliki muatan pesan dakwah dalam film Kun Fayakun. Untuk mengidentifikasi permasalahan tersebut secara mendalam dan menyeluruh, maka peneliti menggunakan metode dokumentasi. Dari hasil penelitian ini ditemukan Pesan dakwah yang terkandung dalam Film Kun Fayakun meliputi bidang pesan aqidah, pesan syariah, dan pesan akhlak. Pertama, pesan dakwah yang mengandung pesan aqidah meliputi: iman kepada Allah SWT yaitu : berikhtiar dan bertawakkal, Iman kepada Qodha dan Qodhar yaitu : qona’ah, rencana Allah selalu terbaik untuk hambaNya. Kedua, pesan dakwah yang mengandung pesan syari’ah meliputi: ibadah yaitu : tidak boleh memaksakan puasa jika mudharat (membahayakan), dan naik haji bila mampu. Ketiga, pesan dakwah yang mengandung pesan akhlak meliputi: akhlak terhadap Allah SWT yaitu : bersyukur, jangan menolak rezeki, tidak kecewa saat musibah menimpa, beristighfar. Sedangkan akhlak terhadap sesama manusia, yaitu : kewajiban suami dan istri.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 07 Sep 2017 07:49 |
Last Modified: | 07 Sep 2017 07:49 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/8779 |
Actions (login required)
View Item |