EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

ANALISIS PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PRODUK PEMBIAYAAN KENDARAAN BERMOTOR PADA BANK SYARIAH (STUDI DI KELURAHAN TELUK TIRAM DARAT KECAMATAN BANJARMASIN BARAT)

JUMIATY, JUMIATY (2018) ANALISIS PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PRODUK PEMBIAYAAN KENDARAAN BERMOTOR PADA BANK SYARIAH (STUDI DI KELURAHAN TELUK TIRAM DARAT KECAMATAN BANJARMASIN BARAT). Skripsi, Ekonomi dan Bisnis.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (439kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (336kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (353kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (259kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (231kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (14kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (725kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (139kB)

ABSTRAK

Skripsi ini mengemukakan tentang analisis pengetahuan masyarakat terhadap produk pembiayaan kendaraan bermotor pada bank syariah. Penelitian ini dilatar belakangi kebutuhan akan sarana mobilitas yang efektif, efisien, dan ekonomis bagi masyarakat. Berdasarkan rumusan masalah tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengetahuan masyarakat dan Bagaimana latar belakang pengetahuan masyarakat Teluk Tiram Darat Kecamatan Banjarmasin Barat terhadap perbankan syariah dan produk Pembiayaan Kendaraan Bermotor pada bank syariah. Jenis penelitian ini penelitian lapangan, dengan pendekatan deskriptif kualitatif. penelitian ini berlokasi di Kelurahan Teluk Tiram Darat, kecamatan Banjarmasin Barat. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi, wawancara, dokumentasi. Melalui teknik analisis kualitatif, dalam penelitian ini dapat diketahui bahwa pengetahuan masyarakat tentang produk pembiayaan kendaraan bermotor di Kelurahan Teluk Tiram Darat masih sangat minim sekali, karena hanya sebagian kecil yang mengetahui dengan produk tersebut. Adapun yang melatarbelakangi pengetahuan masyarakat terhadap Perbankan Syariah adalah karena inisiatif mencari informasi tentang perbankan, karena profesi yang berhubungan dengan keuangan, rekomendasi dari pihak lain, pernah mendengar dari orang lain dan karena pengalaman pribadi. Sedangkan yang melatarbelakangi pengetahuan masyarakat tentang produk pembiayaan kendaraan bermotor adalah karena profesi yang berhubungan dengan Perbankan dan karena ada rekomendasi dari orang lain.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: SE Jumiaty Jumi
Date Deposited: 29 Mar 2018 03:49
Last Modified: 29 Mar 2018 03:49
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/9854

Actions (login required)

View Item View Item