Padmira, Febria Fitri (2019) Penerapan Prinsip Kehati-hatian di dalam Pengelolaan Risiko Pembiayaan KPR iB di Bank BRI Syariah KCP Tanah Grogot. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (255kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (911kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (101kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (355kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (393kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (173kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (476kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (88kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (220kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbelakangi karena peranan bank sebagailembagakeuangantidakpernahlepasdarimasalahkredit. Pemberiankreditmerupakankegiatanutama bank.Dalam pemberianpembiayaanfaktorrisikokerugiandapatdiakibatkanolehduahalyaiturisikokerugian yang diakibatkannasabahsengajatidakmaumembayarkreditnyapadahalmampudan risikokerugian yang diakibatkankarenabencana alam. Penelitianinibertujuanuntukmengatahui penerapan prinsip kehati-hatian didalam pengelolaan risiko pembiayaan KPR iB dan kendala yang dihadapi dalam penerapan prinsip kehati-hatian dalam pengelolaan risiko pembiayaan KPR iB di Bank BRI Syariah KCP Tanah Grogot. Jenispenelitianiniadalahpenelitianlapangan (Field research)yaitudenganmelakukanpenggalian data kepadapihak yang bersangkutan dengan wawancara dan dokumentasi,penelitianinimerupakanpenelitiankualitatifdalambentukdeskriptif. Melaluiteknisanalisiskualitatif, penelitianinimenghasilkantemuan-temuan: Pertama:Bentuk penerapan prinsip kehati-hatian didalam pengelolaan risiko pembiayaan KPR iB di Bank BRI Syariah KCP Tanah Grogot menggunakan prinsip-prinsip analisis pembiayaan 5C+1S. Akan tetapi dalam penerapannya hanya menekankan aspek character, capacity, dan collateral sedangkan capital, condition of economy dan syariah hanya sebagai penunjang saja. Kedua: Kendala-kendala yang dihadapi dalam penerapan prinsip kehati-hatian mencakup dari faktor internal dan eksternal bank yakni: a. Kurang nya transparan nasabah. b. Pihak nasabah diPHK.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HG Finance |
Depositing User: | Siti Nor Apriyanti |
Date Deposited: | 26 Jun 2019 03:22 |
Last Modified: | 26 Jun 2019 03:22 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/11885 |
Actions (login required)
View Item |