EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PROBLEMATIKA KEGIATAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMPN 16 BANJARMASIN

Jamaluddin, Jamaluddin (2014) PROBLEMATIKA KEGIATAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMPN 16 BANJARMASIN. Skripsi, Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (70kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (86kB) | Preview

ABSTRAK

Jamaluddin, 2014.ProblematikaKegiatan Guru Bimbingan Dan Konseling Di SMPN 16 Banjarmasin.Skripsi, JurusanKependidikanIslam(KI) ProdiBimbingandanKonseling Islam (BKI), FakultasTarbiyahdanKeguruan. Pembimbing Drs. H. AbdulManaf, M,Pd. Penelitianinidilandasitentangproblematikakegiatanbimbingandankonseling di SMPN 16 Banjarmasin.Bagaimana promblematika kegiatan bimbingan dan konseling di SMPN 16 Banjarmasin. Faktor-fakor yang mempengaruhikegiatan aplikasi instrumentasi, himpunan data, konferensi kasus, kunjungan rumah dan alih tangan kasus bimbingan dan konseling di SMPN 16 Banjarmasin. Tujuanpenelitianiniadalah untuk mengetahui permasalahan apa saja yang sering muncul di sekolah SMPN 16 Banjarmasin Mengetahui kegiatan guru bimbingan dan konseling di SMPN 16 Banjarmasin.Mengetahuifaktor-faktor yang mempengaruhui kegiatan guru bimbingan dan konseling di SMPN 16 Banjarmasin. Lokasipenelitianadalahsekolah SMPN 16 Banjarmasin JlSimpanglimau No. 47 RT. 9 Kelsungailulutkecamatan/Kota Banjarmasin.Subjekdalampenelitianiniadalah guru bimbingandankonselingdalampermasalahan bimbingan dan konseling di sekolah SMPN 16 Banjarmasin. HasilpenelitianinimenunjukkanbahwaKegiatan Guru Bimbingan Dan Konseling Di SMPN 16 Banjarmasinadalah: (a) PerencanaanKegiatanBimbingan Dan Konseling, selama 7 bulan, denganobservasiselama 5 bulanpenelitian 2 bulan, (b) Pelaksanaankegiatanbimbingandankonseling di SMPN 16 Banjarmasin, pendekatankrisis, pendekatan remedial, pendekatanpreventifdanpendekatanpengembangan, (c) Evaluasi / PenilianKegiatanBimbingan Dan Konseling, (d) TindakLanjut (Follow Up) KegiatanBimbingandanKonseling, (e) laporankegiatanbimbingandankonseling. Kegitanbimbingandankonseling yang sering di pakai.Faktor-faktor yang mempengaruhipenyebabkekiatanbimbingandankonselingialahkepalasekolah, guru matapelajaran, walikelasdanpengawasharian/ penjagapiket. Sesuaidengansemuahasilanalisis di atas, diketahuibahwakegiatanbimbingandankonseling di sekolahsmPn 16 Banjarmasin sudahbaik.Hanyatindakan yang dilakukanoleh guru bimbingandankonselingterhadapkegiatan-kegiatanbimbingandankonselingkurangcukupbaik. Sesuaidenganhasilpenilitian di lapangantentangproblematikakegiatan guru bimbingandankonseling di SMPN 16 banjarmasin. Padabeberapakegiatanbimbingandankonselingyaituaplikasi instrumentasi, himpunan data, konferensi kasus, kunjungan rumah dan alih tangan kasus.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Users 62 not found.
Date Deposited: 07 Aug 2015 04:22
Last Modified: 07 Aug 2015 04:22
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/1192

Actions (login required)

View Item View Item