EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Analisis pengaruh tingkat likuiditas terhadap profitabilitas PT. Telekomunikasi seluler Tbk. pereode 2007-2017

Riswandi, Riswandi (2019) Analisis pengaruh tingkat likuiditas terhadap profitabilitas PT. Telekomunikasi seluler Tbk. pereode 2007-2017. Skripsi, Ekonomi Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (237kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (901kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (620kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (942kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (136kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (483kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (156kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (270kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Dalam bisnis persaingan adalah hal yang wajar dan tidak bisa dihindari, perusahaan harus bias bertahan dariketatnyapersaingandariproduk brand yang sejenis. Untuk bias bertahan dan berkembang manajemen perusahaan harus bias menjaga keuangan perusahaan agar tetap stabil baik dari segi profitabilitas maupun likuiditasnya agar perusahaan tetap dalam status likuid sehingga dipercaya oleh para investor maupun kreditur. Diusahakan kepentingan antara likuiditas disatu pihak dan profitabilitas dilain pihak tidak saling bertentangan dan dapat mencapai keuntungan yang optimal tanpa mengorbankan likuiditas perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh likuiditas yang diukur dengan Current ratio (CR) terhadap profitablitas perusahaan yang diukur dengan Return on asset(ROA) pada PT. Telekomunikasi Seluler Tbk. Pereode tahun 2007 sampai dengan tahun 2017. Jenispenelitianinitergolongpenelitiankuantitatif.Adapunsumber data penelitianiniadalah data sekunder.Selanjutnya, metodepengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan dan dokumentasi. Signifikasi penelitian ini sebesar 5% (0,05). Lalu, analisis data menggunakan analisis rasio keuangan, analisis normalitas data, analisis regresi sederhana, uji t dan koefisien determinasi dengan bantuan aplikasi SPSS 22 for windows. Nilai signifikasi untuk variabel CR= 0,039 nilai tersebut signifikan < 0,05 sehingga hasil penelitian ini menunjukan bahwa likuiditas yang diukur dengan Current ratio (CR)memiliki pengaruh yang signifikan terhadap profitabilitas yang diukur dengan Return on asset (ROA) di perusahaan PT. Telekomunikasi Seluler Tbk. Pada periode tahun 2007 sampai dengan tahun 2017.Perhitungan yang dilakukan untuk mengukur pengaruh variable independen dan variable dependen yang mampu dijelaskan oleh model regresi sederhana. Dari hasil regresi diperoleh nilai Adjusted R2sebesar 0,887. Yang berarti bahwa variable likuiditas dalam penelitian ini mempengaruhi variable profitabilitas sebesar 88,7%, sedangkan selebihnya sebesar 11,7%, dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak masuk dalam penelitian ini.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Depositing User: Riswandi Riswan Suhaimi
Date Deposited: 15 Jul 2019 06:48
Last Modified: 15 Jul 2019 06:48
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/12204

Actions (login required)

View Item View Item