EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Implementasi Penggunaan Dana Desa di Desa Kupang Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan

Sauri, Akhmad (2019) Implementasi Penggunaan Dana Desa di Desa Kupang Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (295kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (183kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (85kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (274kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (16kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (81kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (100kB)

ABSTRAK

Sejak tahun 2015, pemerintah memberikan dana desa kepada desa yang bersumber dari APBN yang ditransfer melalui APBD Kabupaten/Kota. Desa sepenuhnya mempunyai hak untuk mengelola kewenangan dan pendanaannya. Dana desa digunakan untuk membiayai penyelenggaraan pemerintah, pembangunan, pemberdayaan masyarakat, dan kemasyarakatan. Dengan kucuran dana desa yang sangat besar setiap tahunnya sehingga timbul pertanyaan apakah selama ini telah mampu dimaksimalkan sepenuhnya oleh aparat desa sehinnga benar-benar seperti apa yang diharapkan oleh pemerintah dengan prinsip penggunaan dana desa yaitu keadilan, kebutuhan prioritas, kewenangan desa, partisifatif, swakelola dan berbasis sumber daya desa serta tipologi desa. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana implementasi penggunaan dana desa di desa Kupang Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan terhadap peraturan pemerintah yang berlaku melalui penelitian yang bersifat deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara kepada Bapak Kepala desa dari tahun 2015-2018 dan pengumpulan dokumen-dokumen realisasi penggunaan dana desa yang kemudian di analisis dengan beracuan pada prinsip pengadaan barang dan jasa secara swakelola melalui program padat karya cash for work yang terdapat dalam buku pintar dana dana yang diterbitkan oleh kementerian keuangan Republik Indonesia. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa pengimplementasian dana desa yang ada di desa Kupang Kecamatan Lampihong Kabupaten Balangan telah dijalankan sesuai dengan prinsip swakelola melalui program padat karya cash for workmeski tidak sepenuhnya berjalan maksimal seperti apa yang dharapkan dikarena beberapa kendala yang terjadi dilapangan seperti minimnya sumber daya manusia sampai bahan baku yang digunakan dalam proses pengerjaannya. Akan tetapi prinsip pengadaan barang dan jasa di desa melalui program padat karya cash for work sudah dijalankan sepenuhnya oleh seluruh aparat desa dengan harapan terwujudnya kesejahteraan bagi seluruh masyarakat desa demi tercapainya kemandirian desa sesuai dengan apa yang dikehendaki pemerintah melalui adanya dana desa ini.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Depositing User: AKHMAD SAURI -
Date Deposited: 29 Oct 2019 06:25
Last Modified: 29 Oct 2019 06:25
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/12974

Actions (login required)

View Item View Item