EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Self-Regulated Learning dan Penyesuaian Diri Terhadap Prestasi Akademik dan Non-Akademik Siswa MAN 5 Banjar pada Mata Pelajaran Matematika

Bayah, Bayah (2020) Pengaruh Self-Regulated Learning dan Penyesuaian Diri Terhadap Prestasi Akademik dan Non-Akademik Siswa MAN 5 Banjar pada Mata Pelajaran Matematika. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (337kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (211kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (920kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (843kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (874kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (213kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (337kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh self-regulated learning terhadap prestasi akademik dan non-akademik siswa MAN 5 Banjar pada mata pelajaran matematika, dan pengaruh penyesuaian diri terhadap prestasi akademik dan non-akademik siswa MAN 5 Banjar pada mata pelajaran matematika. Penelitian ini menggunakan metode dan jenis penelitian deskriptif. Pendekatan dalam penelitian yang digunakan adalah dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XII MAN 5 Banjar yang tediri dari 3 kelas, yaitu kelas XII Ipa 1, XII Ipa 2, dan XII Agama. Untuk pengambilan sampel peneliti menggunakan teknik accidental sampling. Teknik pengumpulan data meliputi: Instrumen kuesioner atau angket, dokumentasi, observasi, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; Self-regulated learning mempunyai nilai P-value sebesar 0,021 lebih kecil daripada nilai alpha. Jadi, dapat disimpulkan bahwa self-regulated learning berpengaruh signifikan terhadap prestasi akademik dan non-akademik siswa MAN 5 Banjar pada mata pelajaran matematika. Penyesuaian diri mempunyai nilai P-value sebesar 0,226 lebih besar daripada nilai alpha. Jadi, dapat disimpulkan bahwa penyesuaian diri tidak berpengaruh signifikan terhadap prestasi akademik dan non-akademik siswa MAN 5 Banjar pada mata pelajaran matematika.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Elva Rahma Elva Rahma
Date Deposited: 23 Nov 2020 06:40
Last Modified: 23 Nov 2020 06:40
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/14925

Actions (login required)

View Item View Item