EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PENGGUNAAN APLIKASI AL-QUR’AN DIGITAL DI SMARTPHONE MAHASISWA FAKULTAS USHULUDDIN DAN HUMANIORA PRODI ILMU ALQUR’AN DAN TAFSIR UIN ANTASARI BANJARMASIN

Ridwan, Ridwan (2021) PENGGUNAAN APLIKASI AL-QUR’AN DIGITAL DI SMARTPHONE MAHASISWA FAKULTAS USHULUDDIN DAN HUMANIORA PRODI ILMU ALQUR’AN DAN TAFSIR UIN ANTASARI BANJARMASIN. Skripsi, Ushuluddin dan Humaniora.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (136kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (322kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (526kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (665kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (465kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (502kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (229kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (250kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Latar belakang penelitian ini dikarenakan perkembangan teknologi terutama smartphone. Mahasiswa atau Mahasiswi juga tak lepas dari yang namanya smartphone, baik itu digunakannya pada saat perkuliahan maupun di luar perkuliahan. Pada smartphone ini banyak aplikasi yang dapat diunduh salah satunya adalah aplikasi al-Qur’an. Selain itu, pada smartphone juga dapat mengunduh aplikasi lainnya, seperti game. Dalam era sekarang ini, banyak orang yang kecanduan akan bermain game, sehingga lupa terhadap waktu. Penelitian ini, membicarakan tentang penggunaan aplikasi al-Qur’an digital di smartphone Mahasiswa atau Mahasiswi Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin dan Humaniora. Penelitian ini berfokus pada aplikasi al-Qur’an digital yang digunakan oleh Mahasiswa atau Mahasiswi Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir dan penggunaan aplikasi al-Qur’an digital. Jenis penelitian ini, adalah penelitian lapangan (field research), yaitu penelitian yang dilakukan dengan cara meneliti secara langsung ke lapangan yang telah ditentukan sebagai objek penelitian. Sedangkan metode yang digunakan dalam metode ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Kemudian, data-data yang diperoleh dilapangan dirangkum dengan memilih halhal pokok serta disusun secara sistematis, serta diuraikan atau disajikan dalam laporan hasil penelitian dan dilakukan analisis secara kualitatif. Adapun hasil penelitian ini adalah aplikasi al-Qur’an digital terbanyak digunakan dari 41 responden mahasiswa FUH, berjumlah 27 aplikasi al-Qur’an digital. Namun, dari 27 aplikasi terbanyak digunakan oleh responden mahasiswa FUH adalah Al-Qur’an Indonesia, Al-Qur’an (Tafsir dan Per Kata), Ayat, dan Qur’an. Fungsi aplikasi al-Qur’an digital menurut Mahasiswa Prodi Ilmu AlQur’an dan Tafsir yaitu untuk membaca, menghafal, muraja’ah, belajar dan membaca surah-surah tertentu, di samping itu juga untuk mengerjakan tugas dan mengajar.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Users 6417 not found.
Date Deposited: 10 Jan 2022 01:31
Last Modified: 10 Jan 2022 01:31
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/17864

Actions (login required)

View Item View Item