EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Agama dan Budaya Masyarakat Banjar: Ikhtisar Tematis Hasil Penelitian Agama dan Lokalitas

Rahmadi, Rahmadi (2022) Agama dan Budaya Masyarakat Banjar: Ikhtisar Tematis Hasil Penelitian Agama dan Lokalitas. Zahir Publishing, Yogyakarta. ISBN 978-623-466-079-1

[img] Text
Agama dan Budaya Masyarakat Banjar_Rahmadi_rev-sb.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Buku ini menyajikan dua sajian utama mengenai agama dan budaya masyarakat Banjar. Pertama, menyajikan agama dan budaya masyarakat Banjar berkaitan dengan sistem kepercayaan dan perilaku berupacara serta tradisi lainnya dalam budaya Banjar. Di sini tergambar bagaimana Islam sebagai agama berinteraksi dengan budaya yang telah menjadi tradisi lokal masyarakat Banjar. Kedua, paparan mengenai keragaman agama, etnik dan budaya yang ada di lingkungan masyarakat Banjar. Di sini terlihat adanya keragaman agama dan budaya berbagai etnis yang hidup di tengah masyarakat Banjar. Tidak hanya eksistensinya, di sini juga dikemukakan bagaimana relasi antaretnis dan antaragama, serta peran sosiologis tokoh agama di tengah masyarakat. Meski disajikan dengan ringkas, setidaknya apa yang dipaparkan dalam buku ini dapat memberikan gambaran umum tentang agama dan budaya masyarakat Banjar termasuk keragaman yang ada di dalamnya.

Item Type: Book
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 13 Oct 2022 02:59
Last Modified: 13 Oct 2022 02:59
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/20779

Actions (login required)

View Item View Item