Saleh, Akhmad (2023) Efektivitas Layanan Bimbingan Klasikal dengan Teknik Brainstorming untuk Meningkatkan Pemahaman Perencanaan Karier pada Siswa Kelas XII di SMKN 1 Barabai. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (443kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (697kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (10kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (252kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (278kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (356kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (611kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (40kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (162kB) |
|
Text
LAMPIRAN DAN RIWAYAT HIDUP.pdf Download (29MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilaksanakan sesuai fakta yang ada di SMKN 1 Barabai pada kelas XII yang menunjukkan adanya beberapa siswa dari 7 Jurusan yang rendah. Tujuan penelitian ini. Tingkatkan pemahaman perencanaan karier siswa sebelum, dan sesudah diberikan layanan (treatment) bimbingan klasikal dengan teknik brainstorming, dan bimbingan klasikal dalam meningkatkan pemahaman perencanaan karier siswa kelas XII SMKN 1 Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research). Pendekatan eksperemental dengan menggunakan pre-experimental dan peneliti menggunakan one-group pretest-posttest design, subjek/sampel penelitian dari 40 siswa kelas XII yang dilaksanakan di SMKN 1 Barabai. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu angket/skala Pemahaman Perencanaan karier, observasi, dan documenter. Teknik analisis data menggunakan analisis deskripsi persentase serta bantuan SPSS 25. Berdasarkan hasil uji hipotesis sesudah pemberian layanan bimbingan klasikal dilakukan pada siswa, dalam pemahaman perencanaan karier sesudah diberikan layanan bimbingan klasikal didapatkan z hitung pada kelas XII yaitu - 5,511. Dengan sig =0,000 maka <0,05 yang mana < maka Ho ditolak dan Ha diterima, yang berarti bimbingan klasikal berpengaruh terhadap meningkatkan pemahaman perencanaan karier siswa di SMKN 1 Barabai.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Sri Yuniarti Fitria |
Date Deposited: | 07 Mar 2023 03:26 |
Last Modified: | 07 Mar 2023 03:27 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/22293 |
Actions (login required)
View Item |