EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Penistaan Islam Menurut Penafsiran Ahmad Musthafá al-Marâghî (Dalam Tafsir al-Marâghî)

Al Afwa, Akhmad Aldi (2023) Penistaan Islam Menurut Penafsiran Ahmad Musthafá al-Marâghî (Dalam Tafsir al-Marâghî). Skripsi, Ushuluddin dan Humaniora.

[img] Text
SURAT PERNYATAAN.pdf

Download (146kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (899kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (108kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (292kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (296kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (284kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (146kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (181kB)
[img] Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (12kB)

ABSTRAK

Penistaan Islam merupakan kasus yang sering terjadi di dunia bahkan sampai mengakibatkan kericuhan. Indonesia merupakan negara yang masyarakatnya menganut agama yang berbeda-beda karena itulah Indonesia dianggap sebagai negara yang memiliki nilai toleransi yang tinggi terhadap perbedaan. Saat ini masyarakat Indonesia di dominasi oleh oknum-oknum yang sensitif terhadap perbedaan. Banyak kasus-kasus penistaan Islam yang terjadi di Indonesia seperti yang dilakukan oleh Muhammad Kasman atau Kece. Yang mengatakan Nabi Muhammad shallâllhu ‘alaihi wasallam adalah pengikut jin dan banyak lagi kasus lainnya. Penistaan Islam telah dijelaskan dalam al-Quran. Namun, al-Quran tidak secara langsung menyebutkan kata nista melainkan istilah�istilah yang mengandung unsur penistaan seperti mencerca, memaki, mengolok�olok, mengejek, serta kata-kata lain yang mengandung unsur penghinaan di dalamnya maka diperlukan Tafsir al-Quran. Penulis menggunakan Tafsir al�Marâghî karya Ahmad Musthafa al-Marâghî yang bercorak adabi al-ijtima>’i> sebagai penjelas. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pandangan al-Quran mengenai penistaan Islam dengan istilah-istilahnya serta penafsirannya oleh Ahmad Musthafa al-Marâghî pada kitab Tafsir al-Marâghî. Penelitian ini memiliki dua rumusan masalah yang akan dikaji yaitu, mencari tahu pandangan al-Quran terhadap ayat penistaan Islam dan penafsiran Ahmad Musthafa al-Marâghî tentang ayat-ayat penistaan agama. Jenis penelitian ini adalah kepustakaan (library research) dengan metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat banyak ayat al-Quran yang membahas tentang penistaan Islam seperti dengan menggunakan istilah-istilah yang berbeda seperti, mencerca, menyakiti, memaki, mengolok-olok, dan ayat-ayat yang mengandung penghinaan. Contohnya pada Q.S Al-Ahzab: 57 yang artinya “Sesungguhnya orang-orang yang menyakiti Allah dan Rasul-Nya. Allah akan melaknatinya di dunia dan di akhirat, dan menyediakan baginya siksa yang menghinakan.” al-Marâghî menafsirkan bahwa perbuatan kekafiran atau maksiat lainnya sama dengan menyakiti Allah dan Rasul-Nya. Berdasarkan hal tersebut beliau berfokus pada hukum perbuatannya

Item Type: Skripsi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 24 May 2023 03:18
Last Modified: 24 May 2023 03:18
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/23060

Actions (login required)

View Item View Item