Triwahyuni, Ayu (2024) Pengaruh Tabungan, Deposito, dan Giro Terhadap Profitabilitas di Bank Mega Syariah Periode 2020-2022. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
SURAT KEASLIAN TULISAN.pdf Download (281kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (986kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (184kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (577kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (582kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (456kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (984kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (314kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (417kB) |
|
Text
LAMPIRAN SKRIPSI.pdf Download (8MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena berdasarkan data bahwa profitabilitas pada tahun 2020 sebesar 1,74%, tahun 2021 sebesar 4,08%, tahun 2022 sebesar 2,59% yang menunjukkan bahwa profitabilitas di Bank Mega Syariah mengalami kenaikan dan penurunan atau fluktuasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah tabungan, deposito, dan giro dapat mempengaruhi profitabilitas. Karena berdasarkan teori salah satu faktor yang dapat mempengaruhi profitabilitas adalah dana pihak ketiga berupa tabungan, deposito, dan giro. Jika semakin banyak dana pihak ketiga yang dihimpun bank, semakin besar juga profitabilitas yang akan diperoleh begitupun sebaliknya. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kepustakan atau literatur, berupa buku, catatan, maupun dari laporan penelitian terdahulu. Sumber data yang digunakan adalah sumber data sekunder (data yang sudah jadi) yang didapat dari laporan triwulan dan tahunan. Jenis pendekatan dalam penelitian ini yaitu metode kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik (uji normalitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi) uji hipotesis (regresi linear berganda, uji t-parsial, uji f-simultan, koefisien determinasi) Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial tabungan memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap profitabilitas, deposito secara parsial memiliki pengaruh signifikan terhadap profitabilitas, dan giro secara parsial berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas di Bank Mega Syariah. Kemudian secara simultan tabungan, deposito, dan giro berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas di Bank Mega Syariah.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah |
Depositing User: | Sri Yuniarti Fitria |
Date Deposited: | 11 Jun 2024 06:48 |
Last Modified: | 11 Jun 2024 06:48 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26651 |
Actions (login required)
View Item |