EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

4. Pengaruh Literasi Keuangan Syariah, Promosi Dan Layanan Digital Terhadap Keputusan Menabung Generasi Z Di Bank Syariah (Studi Kasus Siswa Man 3 Banjarmasin),

Dani, Pringgon (2024) 4. Pengaruh Literasi Keuangan Syariah, Promosi Dan Layanan Digital Terhadap Keputusan Menabung Generasi Z Di Bank Syariah (Studi Kasus Siswa Man 3 Banjarmasin),. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN FIX.pdf

Download (130kB)
[img] Text
AWAL FIX.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (30kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (211kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (166kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (184kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (381kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (33kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (156kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Lembaga perbankan didirikan untuk mendukung kegiatan ekonomi masyarakat secara kompleks. Bank dianggap sebagai suatu lembaga keuangan yang aman dalam melakukan berbagai macam aktivitas keuangan. Aktivitas keuangan yang sering dilakukan masyarakat di negara maju antara lain aktivitas penyimpanan dana, investasi, pengiriman uang dari suatu tempat ke tempat lain atau dari suatu daerah ke daerah lain dengan cepat dan aman, serta aktivitas keuangan lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh Literasi Keuangan Syariah, Promosi dan Layanan Digital secara parsial maupun simultan terhadap keputusan menabung generasi Z di bank syariah. Jenis penelitian ini menggunakan metode regresi dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian ini, terdapat pengaruh signifikan antara variabel literasi keuangan, promosi dan layanan digital terhadap keputusan menabung generasi Z di MAN 3 Banjarmasin, hal ini dibuktikan dari hasil analisis, dimana pada setiap variabel nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 dan nilai T hitung lebih besar dari T tabel. Berdasarkan hasil uji F menunjukkan bahwa variabel literasi keuangan, promosi dan layanan digital secara simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan menabung. Berdasarkan tabel uji determinasi menunjukan bahwa presentase pengaruh variabel bebas (literasi keuangan, promosi dan layanan digital) terhadap variabel terikat (keputusan menabung) adalah sebesar52,5%, sedangan sisanya yaitu 47,5% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukan dalam variabel penelitian ini

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 05 Aug 2024 06:34
Last Modified: 05 Aug 2024 06:34
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27671

Actions (login required)

View Item View Item