EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Manajemen Sarana dan Prasarana, Motivasi Berprestasi Guru, dan Iklim Organisasi Terhadap Efektivitas Pengelolaan Pembelajaran di Sekolah Dasar Islam di Kota Banjarmasin (Survey Pada Sekolah yang Tidak Menerima Dana BOS)

Eviliana, Eviliana (2024) Pengaruh Manajemen Sarana dan Prasarana, Motivasi Berprestasi Guru, dan Iklim Organisasi Terhadap Efektivitas Pengelolaan Pembelajaran di Sekolah Dasar Islam di Kota Banjarmasin (Survey Pada Sekolah yang Tidak Menerima Dana BOS). Tesis, Pascasarjana.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (245kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (55kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (310kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (485kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (450kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (526kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (16kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (162kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Pendidikan merupakan salah satu investasi sumber daya manusia dalam jangka panjang, sehingga diperlukan kemajuan dalam bidang pendidikan. Untuk memproduksi lulusan yang berkualitas maka diperlukan pembinaan dan pengelolaan yang baik meliputi pengelolaan kelas, manajemen sumber daya, manajemen keuangan, manajemen kurikulum, dan manajemen infrastruktur. Salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam meningkatkan kualitas pendidikan adalah manajemen infrastruktur pengelolaan pembelajaran agar dapat meningkatkan efektivitas pembelajaran. Agar tercapai pengelolaan pembelajaran yang efektif hal yang harus dicapai antara lain yaitu (1) manajemen sarana dan prasarana, (2) motivasi berprestasi guru, dan (3) iklim organisasi. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui (1) pengaruh manajemen sarana dan prasarana terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran, (2) pengaruh motivasi berprestasi guru, (3) pengaruh iklim organisasi, dan (4) pengaruh manajemen sarana dan prasarana, motivasi berprestasi guru, dan iklim organisasi terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran. Penelitian ini dilaksanakan di dua sekolah yang tidak menerima Dana BOS yaitu SD Attarbiyah Al Islamiyah dan SDIT Insantama di kota Banjarmasin. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru dari kedua sekolah. Banyaknya sampel dalam penelitan ini adalah 22 orang guru dengan teknik sampel jenuh. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS 24. Hasil dari penelitian ini antara lain: (1) Ada pengaruh yang signifikan antara manajemen sarana dan prasarana terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran dengan nilai t hitung 3, 59 > t tabel 2,09, (2) Ada pengaruh yang signifikan antara motivasi berprestasi terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran dengan nilai t hitung 31, 66 > t tabel 2,09, (3) Ada pengaruh yang signifikan antara iklim organisasi terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran dengan nilai t hitung 4,86 > t tabel 2,09, dan (4) ada pengaruh secara simultan antara ketiga variabel X terhadap efektivitas pengelolaan pembelajaran dengan nilai koefisien determinasinya (R square) sebesar 91,5 % dengan nilai f hitung sebesar 64,43 > f tabel 3,52 dan nilai signifikansinya sebesar 0,000 < 0,050.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Pascasarjana (Magister dan Dokter) > S2 Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 04 Sep 2024 05:23
Last Modified: 05 Sep 2024 00:23
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27837

Actions (login required)

View Item View Item