EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Implementasi Etika Profesi Pustakawan di Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Barito Kuala

Pina, Gusti (2024) Implementasi Etika Profesi Pustakawan di Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Barito Kuala. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (261kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (263kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (455kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (404kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (481kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (494kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (230kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (450kB)
[img] Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Profesi pustakawan diperpustakaan oleh para pustakawan tidak luput dengan etika dalam menjalankannya. Seperti yang kita ketahui seorang pustakawan erat kaitannya dengan etika, disana pustakawan menjalankan tugasnya dengan baik, seperti melayani pemustaka yang berbagai macam karakter ada yang sombong, pemarah, bahkan cerewet. Pustakawan harus selalu bersikap ramah terhadap pemustaka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetaui implementasi etika profesi Pustakawan di Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Barito Kuala. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek pada penelitian ini menetapkan sebagai partisipan yaitu, pustakawan di Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Barito Kuala, dengan mengamati perilaku pustakawan dalam melayani pemustaka setelah itu melakukan wawancara untuk menggali sebuah tindakan yang dilakukan. Pada penelitian ini menggunakan tekhnik pengumpulan data diantaranya metode observasi, wsawancara, dan dokumentas. Adapun penganalisisan data menggunakan tiga tahapan yaitu jumlah pustakawan, cara melayani dan penarikan kesimpulan, kemudian diuji dengan keabsahan data menggunakan dua metode yaitu trianggulasi dan menggunakan bahan referensi. Hasil dari penelitian tersebut, para pustakawan hadir di Dinas Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Barito Kuala, Pustakawan dalam menjalankan tanggung jawabnya sudah sesuai dengan nilai Kode Etik IPII seperti, hubungan pustakawan dengan pemustaka, hubungan pustakawan dengan masyarakat, hubungan pustakawan dengan rekan sejawat dan etika professional.

Item Type: Skripsi
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 22 Oct 2024 03:26
Last Modified: 22 Oct 2024 03:26
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27940

Actions (login required)

View Item View Item