Muhammad Irham, Haji (2016) Strategi Wakamad Bidang Kesiswaan dalam Menegakkan Disiplin Siswa di Madrasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (245kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (383kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (6kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (302kB) |
|
Text
BAB II .pdf Restricted to Repository staff only Download (225kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (96kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (234kB) |
|
Text
BAB V .pdf Download (7kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (240kB) |
ABSTRAK
Haji Muhammad Irham. 2016. Strategi Wakamad Bidang Kesisiwaan DalamMenegakkan Disiplin Siswa di Marasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar. Skripsi, prodi Kependidikan Islam-Manajemen Pendidikan Islam, Fakultas Tarbiyah dan keguruan, Dosen pembimbing: Prof. Dr. H. Syaifuddin Sabda, M. Ag Kata Kunci: Strategi, Menegakkan,Disiplin Siswa. Disiplin Siswa adalah salah satu halyang sangat penting di sekolah, karena dengan perilaku disiplin. Siswa akan mudah menerima pembelajaran. Masalah yang diangkat pada penelitian ini adalah bagaimana Strategi Wakamad Bidang Kesiswaan dalam Menegakkan Disiplin Siswa di Madrasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar, dan faktor-faktor yang mempengaruhi wakamad bidang kesiswaan dalam menegakkan disiplin siswa di Madrasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa Madrasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar,adapun teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik wawancara, maksudnya menanyakan kepada wakamad tentang stategi yang digunakannya. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data di lapangan yaitu, dokumenter, dan wawancara. Untuk pengelolaandata dilakukan melalui teknik editing, koding, klasifikasi, tabulating dan interprestasi data kemudian dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif, setelahitu diambil kesimpulan secara induktif. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa, Strategi Wakamad Bidang Kesiswaan dalam Menegakkan Disiplin Siswa di Madrasah Tsanawiyah Raudatusysyubban Kecamatan Sungai Tabuk Kabupaten Banjar menggunakan strategi yaitu pembiasaan kedisiplinan, pemberian contoh dan tauladan yang baik, penyadaran tentang pentingnya disiplin serta pengawasan setiap hari kepada siswa agar selalu disiplin, adapun faktor yang mempengaruhi wakamad ialah latar belakang pendidikan dan pengalaman kerja yang dimilikinya.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | 1201260973 H. Muhammad Irham H. Ruslan |
Date Deposited: | 22 Jul 2016 01:40 |
Last Modified: | 22 Jul 2016 01:40 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/5505 |
Actions (login required)
View Item |