EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengembangan Konsep Konseling Islami (Konsep Konseling Berdasarkan Ayat-Ayat Al-Qur’an)

Hayat, Abdul (2011) Pengembangan Konsep Konseling Islami (Konsep Konseling Berdasarkan Ayat-Ayat Al-Qur’an). Ta'lim Muta'allim, 1 (2). Juli-Desember 2011. ISSN 2088-2947

[img] Text
Pengembangan Konsep Konseling Islami.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Di dunia barat dewasa ini teori bimbingan dan konseling terus berkembang dengan pesat. Perkembangan itu berawal dari aliran konseling psikodinamika, behaviorisme, humanism dan multicultural, hingga sekarang ini tengah berkembang konseling spiritual sebagai kekuatan kelima. Salah satu berkembangnya konseling spiritual ini adalah berkembangnya konseling religius. Lovinger dan Wothington (dalam Keating dan Fretz, 1990: 293) melaporkan bahwa klien yang agamis memandang negatif terhadap konselor yang bersikap sekuler, seringkali menolak dan bahkan menghentikan terapi secara dini. Begitu juga dengan umat Islam yang fanatik dengan ajaran agamanya, apabila mengalami permasalahan psikologis, mereka sangat membutuhkan pemecahan masalah dengan nilai-nilai ajaran Islam sendiri. Namun konsep konseling yang bersumber dari nilai-nilai ajaran Islam sampai saat ini belum tersaji secara konseptual dan sistematik. Untuk itu diperlukan pengkajian secara mendalam untuk membangun konsep konseling Islami (konsep konseling berdasarkan ayat-ayat Al Qur’an) dan menyajikannya secara konseptual dan sistematik). Kata Kunci: Konsep Konseling, konseling Islami, Ayat kauniyah, ayat qauliyah

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: MR. Rino Noviyanto
Date Deposited: 18 Aug 2016 07:08
Last Modified: 18 Aug 2016 07:08
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/6220

Actions (login required)

View Item View Item