Rifani, Ahmad (2017) Pelaksanaan Pembelajaran Alquran pada Anak Berkebutuhan Khusus di SMALB UPTD SLB-C Negeri Pembina Provinsi Kalimantan Selatan. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (104kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (830kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (84kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (281kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (295kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (188kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (327kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (10kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (91kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
ABSTRAK
Ahmad Rifani. 2017. Pelaksanaan Pembelajaran Alquran pada Anak Berkebutuhan Khusus di SMALB UPTD SLB-C Negeri Pembina Provinsi Kalimantan Selatan, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Pembimbing I: Surawardi, M.Ag., Pembimbing II: Dra. Rusdiana Hamid, M.Ag. Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui Pelaksanaan Pembelajaran Alquran pada Anak Berkebutuhan Khusus di SMALB.2) Mengetahui Apa saja faktor Pendukung serta Penghambat dalam Pelaksanaan Pembelajaran Alquran pada Anak Berkebutuhan Khusus di SMALB.Subjek penelitian adalah 1 orang guru pendidikan agama Islam (PAI) dan seluruh siswa kelas X di SMALB.Objek penelitian ini adalah Pelaksanaan Pembelajaran Alquran pada Anak Berkebutuhan Khusus di SMALB. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan jenis kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumen. Adapun teknik pengolahan data yang digunakan adalah editing, klasifikasi, dan interpretasi data, setelah itu penulis mengadakan analisis data terhadap permasalahan yang dikemukakan. Data tersebut disajikan secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pembelajaran Alquran dapat dilihat dari empat aspek yaitu: materi pembelajarn Alquran, Metode, media yang digunakan, dan evaluasi, dari empat aspek itu pelaksanaan pembelajaran Alquran pada Anak berkebutuhan khusus di SMALB dapat dikatakan cukup baik. Sedangkan faktor yang mempengaruhi pelaksanaan pembelajaran Alquran antara lain, faktor guru, faktor siswa, faktor sarana dan pra sarana, dan faktor lingkungan belajar.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 28 Jul 2017 07:04 |
Last Modified: | 28 Jul 2017 07:04 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/8141 |
Actions (login required)
View Item |