EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

METODE KOMUNIKASI DAKWAH USTADZ H. MAS’UDI,HS DI BANJARMASIN

Azizah, Amalia Rizky (2020) METODE KOMUNIKASI DAKWAH USTADZ H. MAS’UDI,HS DI BANJARMASIN. Skripsi, Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

[img] Text
Keaslian Skripsi.pdf

Download (135kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (226kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (388kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (441kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (184kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (573kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (235kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (232kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Skripsi ini disusun dengan latar belakang ketertarikan peneliti terhadap metode komunikasi dakwah Ustadz H. Mas‘udi,HS . Banyak kalangan yang menyukainya baik dari kalangan remaja maupun kalangan lanjut usia. Ustadz H. Mas‘udi,HS menyampaikan materi saat kajian sangat mudah dipahami oleh para jama‘ah dan apa yang beliau sampaikan adalah materi yang terjadi di kehidupan sehari-hari. Adapun penyampaian beliau sangatlah lemah lembut dan dapat mengena dihati para jama‘ah. Masalah yang akan diteliti yaitu peneliti membuat fokus masalah metode komunikasi dakwah apa yang digunakan oleh Ustadz H. Mas‘udi,HS ketika berdakwah dan apa saja faktor hambatan saat menyampaikan dakwah. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian lapangan (field research method), yaitu menulis secara langsung dan terjun lapangan atau lokasi penelitian tersebut. Pendekatan penelitian adalah penelitian kualitatif deskriptif. Diartikan sebagai penelitian yang menghasilkan data deskriptif mengenai kata-kata lisan maupun tertulis, dan tingkah laku yang dapat diamati dari orang-orang yang diteliti. Adapun hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah metode komunikasi dakwah yang digunakan Ustadz H. Mas‘udi,HS dalam menyampaikan dakwah 1) Metode Al-Hikmah 2) Metode Al-Maw‟izhah Al-Hasanah dan 3) Metode Al- Mujâdalah billatî hiya ahsan. Kemudian menyampaikan materi dalam berdakwah terdapat beberapa faktor hambatan dan faktor pendukung.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 05 Jul 2021 01:34
Last Modified: 05 Jul 2021 01:34
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/16399

Actions (login required)

View Item View Item