EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PENGARUH CITRA MEREK DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUTUSAN PARA GURU PONDOK PESANTREN DARUL HIJRAH PUTERA MENABUNG DI BANK SYARIAH INDONESIA

Kasyan, Choiril Achmad (2022) PENGARUH CITRA MEREK DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUTUSAN PARA GURU PONDOK PESANTREN DARUL HIJRAH PUTERA MENABUNG DI BANK SYARIAH INDONESIA. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (401kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (253kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (646kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (395kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (387kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (659kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (255kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (372kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Perbankan syariah adalah bank yang dalam melaksanakan segala aktifitasnya sesuai serta sesuai dengan prinsip syariah. Adapun salah satunya adalah Bank Syariah Indonesia (BSI) dalam hal ini keputusan menabung di pengaruhi oleh citra merek dan kepercayaan. Citra merek adalah suatu sudut pandang atau persepsi nasabah terhadap suatu merek dan Kepercayaan ialah kesediaan nasabah dalam meyakini suatu transaksi. Penulis melakukan penelitian ini, untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh citra merek dan kepercayaan secara simultan dan parsial terhadap Keputusan Para Guru Pondok Pesantren Darul Hijrah Putera Menabung di Bank Syariah Indonesia (BSI). Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan menggunakan metode kuantitatif. Dataini diperoleh langsung dari Guru Pondok Pesantren Darul Hijrah Putera sebagai subjek penelitian dengan penyebaran kuisioner. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling dan didapatkan 39 responden. Adapun teknik analisis yang di gunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan aplikasi komputer menggunakan SPSS versi 23. Hasil dalam penelitian ini yaitu, Secara Simultan Citra Merek dan Kepercayaan mempunyai pengaruh positif dan signifikansi sebesar 0,301 (30,1%), sedangkan Secara Parsial Citra Merek memiliki signifikansi sebesar 0,237 (23,7%) dan Kepercayaan memiliki signifikansi sebesar 0,449 (44,9%) terhadap Keputusan Para Guru Pondok Pesantren Darul Hijrah Putera Menabung di Bank Syariah Indonesia.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Users 6417 not found.
Date Deposited: 30 May 2022 00:54
Last Modified: 30 May 2022 00:54
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/19221

Actions (login required)

View Item View Item