EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Identifikasi Penerapan Standar Operasional Prosedur Pelayanan Kerohanian Islam di RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan

Nuurmaydasyare, Nuurmaydasyare (2023) Identifikasi Penerapan Standar Operasional Prosedur Pelayanan Kerohanian Islam di RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan. Skripsi, Dakwan dan Komunikasi.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (109kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (618kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (5kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (263kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (305kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (99kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (522kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (6kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (147kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Pelayanan Kerohanian Islam Penelitian ini dilatarbelakangi dengan pentingnya Standar Operasional Prosedur pelayanan kerohanian Islam di suatu rumah sakit.tujuan dari diberlakukannya Standar Operasional Prosedur adalah agar dalam melakukan pelayanan, proses bimbingan kerohanian Islam dapat lebih terstruktur dan terarah. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab rumusan permasalahan yaitu bagaimana proses penerapan standar operasional prosedur kerohanian Islam di RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan dan apa saja faktor pendukung dan penghambat penerarapan standar operasional prosedur pelayanan kerohanian Islam. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan (field research). Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tiga instrumen penelitian, yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini yaitu proses pelaksanaan Standar Operasional Prosedur pelayanan kerohanian Islam di RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan mencakup tiga tahapan yaitu tahap pra bimbingan, tahap proses bimbingan, dan tahap post bimbingan. Metode yang diterapkan petugas bimroh ada dua macam, yaitu metode langsung dan tidak langsung. Faktor pendukung terdapat pada fasilitas mendukung yang telah disediakan oleh pihak rumah sakit. Faktor penghambat dalam penerapan Standar Operasional Prosedur pelayanan kerohanian Islam di RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan yaitu kurangnya kerjasama antara Pembimbing Kerohanian Islam dengan Perawat dalam pelaksanaan Standar Prosedur Operasional yang ada, serta terbatasnya pembimbing rohani Islam. Secara garis besar, RSUD Brigjend H. Hasan Basry Kandangan telah menerapkan tahapan bimbingan rohani Islam sesuai dengan Standar Operasional Prosedur yang diberlakukan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: S.H SITI KURNIA YUSNI TAUFIK (ALM)
Date Deposited: 27 Jan 2023 06:14
Last Modified: 27 Jan 2023 06:14
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/21947

Actions (login required)

View Item View Item