EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Niliai-nilai Argumentatif Pemakai Cadar Mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin

Ramadhani, Refky Adhitya (2021) Niliai-nilai Argumentatif Pemakai Cadar Mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (243kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (227kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (760kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (841kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (644kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (529kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (228kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (443kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (722kB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi oleh suatu fenomena di lingkungan kampus UIN Antasari Banjarmasin khususnya penelitian ini khusus di Fakuktas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. Kampus UIN Antasari adalah kampus pengusung islam yang moderat, namun beberapa tahun terakhir banyak mahasiswi yang menggunakan cadar sebagai pakaian sehari-hari. Penggunaan cadar dilingkungan kampus UIN Antasari Banjarmasin khususnya Fakultas Tarbiyah dan Keguruan tergolong sering ditemui. Umumnya mahasiswi mengenakan cadar atas keinginan mereka dan berdasarkan pengetahuan serta keyakinan mereka terhaadap perintah Allah tentang kewajiban menutup aurat. Berdasarkan keadaan diatas maka peneliti memfokuskan penelitian pada nilai-nilai argumentatif atau alasan pemakai cadar mahasiswiFakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin dan faktor pendukung dan penghambat terhadap pemakai cadar Mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 4 Mahasiswi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Antasari Banjarmasin. Dengan kriteria Mahasiswi yang memakai cadar. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwasanya alasan mereka menggunkan cadar adalah hanya untuk mendekatkan diri kepada Allah Swt , dan beribadah, menjaga diri dari sesuatu hal yang tidak baik misalnya menjaga pandangan laki-laki. Bisa membuat diri ini memunculkan perasaan nyaman. alasan mereka muncul didalam diri sendiri dan juga adanya dorongan dari luar ataupun juga pengalaman yang sudah pernah mereka jalani dan mereka ingin merubah diri menjadi lebih baik dari sebelumnya menjaga pandangan laki-laki yang bukan muhrim, ingin mendekatkan diri kepada Allah Swt . Mreka juga mengatakan bahwa menggunakan cadar bukanlah sebuah kewajiban seorang muslim. Faktor penghambat mereka menggunakan cadar dari faktor internal yaitu mendengar omongan dari orang lain , dalam diri sendiri merasa tertekan. Faktor penghambat eksternal diantaranya adalah ideologi negatif masyarakat terhadap perempuan yang menggunakan cadar. dan juga pada saat mereka berinteraksi dengan orang lain, karena banyak yang masih suka berpandangan buruk terhadap mereka yang menggunakan cadar, terutama yang berlawanan jenis sangat susah untuk berinteraksi.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Depositing User: IIS RATNA IIS RATNA NOVIANTI IIS RATNA NOVIANTI
Date Deposited: 26 Jul 2021 00:14
Last Modified: 26 Jul 2021 00:14
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/16551

Actions (login required)

View Item View Item