EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Self Efficacy Terhadap Komitmen Organisasi pada Pengurus Organisasi Mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Antasari Banjarmasin

Emiliya, Risyda (2025) Pengaruh Self Efficacy Terhadap Komitmen Organisasi pada Pengurus Organisasi Mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Antasari Banjarmasin. Skripsi, Ushuluddin dan Humaniora.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (679kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (208kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (378kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (17kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (158kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

ABSTRAK

Penelitian ini mengkaji pengaruh self efficacy terhadap komitmen organisasi pada pengurus organisasi mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN Antasari Banjarmasin. Tujuan penelitian adalah memahami sejauh mana self efficacy memengaruhi komitmen organisasi, yang mencakup dimensi afektif, berkelanjutan, dan normatif, serta mengetahui tingkat self efficacy dan komitmen organisasi pengurus. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain korelasional. Data dikumpulkan melalui kuesioner berbasis skala Likert untuk mengukur self efficacy dan komitmen organisasi. Populasi penelitian adalah seluruh pengurus organisasi mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Humaniora periode 2025/2026, dengan total 185 responden yang diambil dengan teknik total sampling. Analisis data dilakukan menggunakan regresi linear sederhana dan analisis deskriptif dengan SPSS 26 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar pengurus memiliki self efficacy sedang 45,95% dan komitmen organisasi rendah 85,41%. Self efficacy berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi dengan kontribusi sebesar 77,7%. Semakin tinggi self efficacy pengurus, semakin tinggi pula komitmen organisasinya. Hasil ini menegaskan pentingnya penguatan self efficacy untuk meningkatkan komitmen organisasi.

Item Type: Skripsi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Humaniora > Psikologi Islam
Depositing User: Yoe Oden
Date Deposited: 23 Jan 2026 07:42
Last Modified: 23 Jan 2026 07:42
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/30560

Actions (login required)

View Item View Item