EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan Software Geogebra pada Materi Matriks Kelas X SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin

Hermawati, Hermawati (2017) Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan Software Geogebra pada Materi Matriks Kelas X SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (442kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (463kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (84kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (315kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (427kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (264kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (851kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (9kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (165kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan Software Geogebra pada Materi Matriks Kelas X SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin. Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif, menggunakan metode deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin. Sampel dalam penelitian ini yaitu kelas X Administrasi Perkantoran (AP) 1 Banjarmasin yang berjumlah 37 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa yang mencapai nilai KKM hanya berjumlah 67,57% artinya bahwa siswa tidak dapat menguasai 75% dari materi yang diajarkan sehingga dapat dikatakan model pembelajaran Kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) berbantuan software Geogebra tidak efektif digunakan pada materi matriks pada kelas X SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin dan tingkat keefektifannya berada pada kualifikasi sedang.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 20 Dec 2017 07:48
Last Modified: 20 Dec 2017 07:48
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/9037

Actions (login required)

View Item View Item