Marhamah, Marhamah (2021) MANAJEMEN RUMAH TAHFIZH AZ-ZAHRA DI KOTA BANJARMASIN. Skripsi, Dakwah dan Ilmu Komunikasi.
Text
keaslian tulisan.pdf Download (145kB) |
|
Text
Awal.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (71kB) |
|
Text
BAB I ok.pdf Download (287kB) |
|
Text
BAB II ok.pdf Restricted to Repository staff only Download (451kB) |
|
Text
BAB III ok.pdf Download (301kB) |
|
Text
BAB IV ok.pdf Download (437kB) |
|
Text
BAB V ok.pdf Download (150kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (141kB) |
|
Text
lampiran.pdf Download (5MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilatar belakangi dengan melihat berhasilnya Rumah Tahfizh Az-Zahra Banjarmasin mencetak hafizh/hafizhah yang berprestasi dan seluruh santri/santriwati yang mengikuti program tahfizh diadakan sepenuhnya gratis. Fokus permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana manajemen Rumah Tahfizh Az-Zahra di Kota Banjarmasin yang meliputi perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengawasan dalam rangka amar ma’ruf nahi munkar, apa saja kendala-kendala yang dihadapi di Rumah Tahfizh Az-Zahra Banjarmasin. Penelitian ini jenisnya penelitian lapangan (field research), dengan terjun langsung kelapangan untuk menggali data yang diperlukan sesuai dengan masalah yang diteliti, melakukan observasi, wawancara dan dokumentasi, kemudian dibuatlah melalui proses pengumpulan data, editing data, menyusun data, serta membuat data ke dalam bentuk laporan. Hasil penelitian ini adalah bahwa Rumah Tahfizh Az-Zahra sesuai dengan fungsi-fungsi manajemen dengan meliputi fungsi perencanaan ditunjukkan pada keaktifan ustadz/ustadzah dalam rapat perbulan, fungsi pengorganisasian ditunjukkan pada tersusunnya struktur organisasi sesuai keahlian masing-masing, fungsi pelaksanaan ditunjukkan dari adanya sebuah motivasi, serta tercapainya setiap kegiatan dan fungsi pengawasan ditunjukkan dengan menyampaikan kendalakendala yang dihadapi Rumah Tahfizh Az-Zahra Banjarmasin yaitu kekurangan tenaga pengajar, adanya Covid-19, kurangnya waktu atau kesempatan, kurangnya dana, dan sejak adanya Covid-19 ini kegiatan majelis taklim rutinan tidak bisa dilaksanakan, karena menghindari terjadinya penularan Covid-19, saran peneliti sebaiknya majelis taklim ini tetap dilaksanakan dengan cara menggunakan protokol kesehatan dan jumlah kehadiran masyarakat sebaiknya terbatas.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 05 Feb 2021 06:53 |
Last Modified: | 05 Feb 2021 06:53 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/15294 |
Actions (login required)
View Item |