EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PENGARUH RELIGIUSITAS, PENGETAHUAN DAN PENDAPATAN MASYARAKAT KOTA MARTAPURA TERHADAP PENGGUNAAN PRODUK DAN JASA DI BANK SYARIAH

Sandro Azhari, Sandro Azhari (2020) PENGARUH RELIGIUSITAS, PENGETAHUAN DAN PENDAPATAN MASYARAKAT KOTA MARTAPURA TERHADAP PENGGUNAAN PRODUK DAN JASA DI BANK SYARIAH. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
pernyataan keaslian tulisan.pdf

Download (212kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (982kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (515kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (445kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (347kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (570kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (10kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (15kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Adapun seseorang dalam menggunakan produk atau jasa biasanya dilatar belakangi beberapa faktor pendorong, dalam skripsi ini penulis mengangkat beberapa faktor pendorong yakni religiusitas, pengetahuan, dan pendapatan. Berdasarkan latar belakang tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh religiusitas, pengetahuan, dan pendapatan masyarakat Kota Martapura terhadap penggunaan produk dan jasa bank syariah. Penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan (field research), populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kota Martapura. Dengan teknik pengambilan sampel stratified random sampling diambil sampel sejumlah 101. Data dikumpulkan menggunakan skala likert. Pengujian hipotesis menggunakan uji regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menujukan 1) Religiuistas tidak berpengaruh terhadap penggunaan produk dan jasa bank syariah karena nilai thitung lebih kecil dari ttabel (-2.715 < 1,98472). 2) Pengetahuan berpengaruh terhadap penggunaan produk dan jasa bank syariah karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (4.542 > 1,98472). 3) Pendapatan berpengaruh terhadap penggunaan produk dan jasa bank syariah karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (2.532 > 1,98472). hasil perhitungan uji simultan (F) menujukan nilai Fhitung > Ftabel 15,521 > 3,09 dn tingkat signifikansi 0,000 < 0,05 H0 ditolak dan H1 diterima yang berarti bahwa religiusitas(X1), pengetahuan(X2) dan pendapatan(X3), secara bersama-sama (simultan) memiliki pengaruh yang signifikansi terhadap penggunan produk dan jasa bank syariah (Y).

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 13 Mar 2021 21:44
Last Modified: 13 Mar 2021 21:44
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/15834

Actions (login required)

View Item View Item