Hidayat, Rezalfianoor (2023) Penanaman Adab Membaca Al-Qur'an di TPA Arafah Unit 190 Banjarmasin Timur. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (641kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (462kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (725kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (782kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (371kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (825kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (360kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (464kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Latar belakang pada adab membaca al-Qur‟an ialah suatu pembelajaran yang guru harus bisa memberikan pemahaman kepada murid karena dalam membaca al-Qur‟an bukan sekedar membaca akan tetapi lebih kepada adab yang dilaksanakan pada proses pembelajaran membaca al-Qur‟an dari sinilah guru bisa menanamkan suatu contoh agar murid dapat menanamkan adab saat membaca alQur‟an. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui penanaman Adab Membaca Al-Qur‟an di TPA Unit 190 Banjarmasin Timur. Agar dapat mengajarkan, membiasakan dan memberikanmketeladanan pada santriwan/santriwati pada adab membaca Al-Qur‟an. Jenis penelitian ini adalah termasuk penelitan lapangan danpendekatan nya bersifat deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini, berupa sumber data yaitu informan utama: Ustadz dan Ustadzah TPA Arafah Unit 190 Banajrmasin Timur. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan selama penelitian adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Terdapat teknik pengolahan data dan analisis data serta prosedur penelitian Hasil penelitian menunjukkan bahwasanya seorangguru merupakan sebuah contoh bagi murid-muridnya karena dengan apa yang mereka pertama kali dilihat di suatu lembaga pendidikan selain dirumah pasti ialah guru, sebab guru merupakan salah satu sumber keteladanan yang baik untuk murid. Contoh yang dapat ditiru oleh murid yaitu guru, jika guru tidak dapat memberikan keteladanan yang baik maka murid tersebut akan mengikuti contoh perilaku tersebut. Sebagai guru pengajar Al-Qur‟an harus tau apa-apa saja adab membaca Al-Qur‟an, agar dapat ditiru oleh santri-santrinya ketika mereka membaca atau menghadap AlQur‟an
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education L Education > L Education (General) |
Depositing User: | S.H SITI KURNIA YUSNI TAUFIK (ALM) |
Date Deposited: | 24 Jul 2023 00:36 |
Last Modified: | 24 Jul 2023 00:36 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/24023 |
Actions (login required)
View Item |