EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Tingkat Literasi Asuransi Syariah Terhadap Masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar

Milasari, Sopia Nor (2023) Tingkat Literasi Asuransi Syariah Terhadap Masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
Pernyataan Keaslian Tulisan.pdf

Download (226kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (153kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (240kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (355kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (228kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (301kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (111kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (173kB)
[img] Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh tingkat kesadaran dan pengetahuan masyarakat pedesaan mengenai asuransi syariah tidak begitu penting, dikarenakan kurangnya pengetahuan masyarakat desa akan pentingnya berasuransi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat literasi masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar terhadap Asuransi Syariah. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan kuantitatif. Untuk mengumpulkan data digunakan kuesioner yang diisi oleh responden. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar yang berumur 20-55 tahun. Sampel dalam penelitian ini sebanyan 94 orang dengan menggunakan teknik Sampel Random Sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat literasi masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar terhadap asuransi syariah sebesar 76,70%, jika persentase tersebut dikategorikan kedalam kriteria tingkat literasi keuangan menurut Chen dan Volpe maka 76,70% berada pada kategori sedang. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa tingkat literasi masyarakat Desa Lok Gabang Kecamatan Astambul Kabupaten Banjar terhadap asuransi syariah berada pada kategori sedang

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 08 Jan 2024 06:23
Last Modified: 08 Jan 2024 06:23
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/25605

Actions (login required)

View Item View Item