EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

AKTIVITAS DAKWAH GURU CHAIRUL ASROR S.AG DALAM MEMBINA KEAGAMAAN MASYARAKAT MELALUI MAJELIS TAKLIM IRSYADUL UBBAD DI DESA KARANG INDAH KECAMATAN MANDASTANA KABUPATEN BARITO KUALA

Setywati, Laily Mufidah (2024) AKTIVITAS DAKWAH GURU CHAIRUL ASROR S.AG DALAM MEMBINA KEAGAMAAN MASYARAKAT MELALUI MAJELIS TAKLIM IRSYADUL UBBAD DI DESA KARANG INDAH KECAMATAN MANDASTANA KABUPATEN BARITO KUALA. Skripsi, Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (372kB)
[img] Text
AWAL(3).pdf

Download (5MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (331kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (520kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (747kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (503kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (942kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (372kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (341kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (11MB)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi oleh Aktivitas dakwah guru Chairul Asror dalam membina keagamaan masyarakat melalui majelis taklim irsyadul ubbad Desa Karang Indah kecamatan Mandastana kabupaten Barito Kuala. Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui kegiatan keagamaannya dalam membina masyarakat untuk meningkatkan aqidah dan keagamaannya tentang agama islam. Mereka idantaranya yaitu masyarakat desa Karang Indah kecamatan Mandastana kabupaten Barito Kuala. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan "(field research)" penelitian yang dilakukan oleh peneliti dengan cara turun langsung ke lapangan untuk mendapatkan data-data yang diperlukan. Pendekatan yang peneliti lakukan melalui cara deskriptif kualitatif yang menggambarkan keadaan lapangan secara fakta, dengan pengumpulan data, subjek dan objek. Hasil penelitian ini adalah Aktivitas Dakwah Guru Chairul Asror S.Ag dalam Membina Keagamaan masyarakat melalui Majelis Taklim Irsyadul Ubbad Desa Karang Indah yaitu dengan mengisi kegiatan keagamaan dengan bentuk pengajian, ceramah agama, khotbah, bimbingan mengaji, dan ibadah amaliyah. Dengan adanya Aktivitas Dakwah yang seperti ini membuat masyarakat antusias mengikutinya dengan hasil yang baik di dalam sebuah masyarakat, sehingga masyarakat dengan adanya kegiataan ini mengurangi dampak-dampak yang negatif dalam sebuah Desa. Faktor pendukung adalah kemampuan berdakwah dan sarana dan prasarana yang memadai. Adapun Faktor Pendukung Aktivitas Dakwah Guru Chairul Asror S.Ag dalam membina keagamaan masyarakat, yaitu dengan pendekatan materi yang disampaikan sesuai dengan kebutuhan jemaah menurut ajaran islam yang berkaitan dengan Al-Qur’an dan Hadist, Fiqih, Akidah dan Akhlak dan faktor penghambat Aktivitas Dakwah Guru Chairul Asror S.Ag dalam membina keagamaan masyarakat, yaitu dapat dilihat dari Mad’u atau Jemaah yang mengikuti hanya mayoritas lansia dan didikuti oleh/Bapak-bapak dan Ibu-Ibu serta anak-anak. Faktor penghambat lainnya ialah dari media sarana dakwah yang digunakan adalah Masjid Jami’ Istiqlal desa Karang Indah yang plafonnya masih belum di renovasi dan setiap acara pengajian tidak menggunakan alas karpet sehingga hanya menggunakan sejadah untuk alas setelah menunaikan salat berjama’ah

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Bimbingan dan Penyuluhan Islam
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 12 Jul 2024 08:28
Last Modified: 15 Jul 2024 03:35
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27206

Actions (login required)

View Item View Item