EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Efektivitas Metode Pembelajaran Drill Berbantukan Media Wondershare Quiz Creator Pada Materi Pythagoras Kelas VIII MTsN Ampukung Tahun Pelajaran 2016/2017

Hilmi, Ahmad (2017) Efektivitas Metode Pembelajaran Drill Berbantukan Media Wondershare Quiz Creator Pada Materi Pythagoras Kelas VIII MTsN Ampukung Tahun Pelajaran 2016/2017. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (458kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (577kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (120kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (385kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (577kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (86kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (171kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Ahmad Hilmi. 2016. Efektivitas Metode Pembelajaran Drill Berbantukan Media Wondershare Quiz Creator Pada Materi Pythagoras Kelas VIII MTsN Ampukung Tahun Pelajaran 2016/2017. Skripsi, Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Pembimbing: Lathifaturrahmah, M.Si. Kata Kunci: Metode Pembelajaran Drill Berbantukan media Wondershare Quiz Creator), Efektivitas. Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa pembelajaran Matematika di MTsN Ampukung masih didominasi oleh aktivitas klasikal dengan dominasi pada peran guru. Akibatnya suasana kelas monoton, pasif. Hal tersebut nampak dari motivasi belajar siswa yang rendah, yang pada akhirnya hasil belajarnya pun rendah. Permasalahan penelitian ini adalah (1) Bagaimana hasil belajar siswa menggunakan metode Driil berbantukan wondershare quiz creator berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada materi Phytagoras kelas VIII MTsN Ampukung Tahun Pelajaran 2016/2017? (2) Apakah metode pembelajaran Driil berbantukan wondershare quiz creator efektif digunakan pada materi Phytagoras kelas VIII MTsN Ampukung Tahun Pelajaran 2016/2017? Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan jenis penelitian lapangan dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII MTsN Ampukung yang terbagi ke dalam 4 kelas. Pengambilan sampel menggunakan teknik sampling purposive sehingga diperoleh satu kelas yaitu VIII-D. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif dan statistik inferensial. Dari perhitungan uji t diketahui bahwa �ℎ����� = 10,142, karena �ℎ����� > ������, yaitu 10,142 > 2,13, maka maka �0 ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar siswa sebelum dan sesudah dilaksanakan pembelajaran matematika menggunakan metode pembelajaraan drill berbantukan wondershare quiz creator pada materi pythagoras kelas VIII MTsN Ampukung. Artinya, metode drill berbantukan wondershare quiz creator efektif digunakan. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah (1) hasil belajar Postes dengan menggunakan metode Drill berbantukan wondershare quiz creator dalam kategori baik dengan rata-rata 85 (2) Metode pembelajaran drill berbantukan media Wondershare Quiz Creator efektif digunakan pada materi pythagoras Kelas VIII MTsN Ampukung tahun pelajaran 2016/2017.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 17 Feb 2017 01:42
Last Modified: 17 Feb 2017 01:42
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/7443

Actions (login required)

View Item View Item