Rahmah, Elya (2020) PERBANDINGAN HASIL BELAJAR ANTARA STRATEGI DEBAT AKTIF DENGAN JIGSAW LEARNING PADA PEMBELAJARAN TEMA 7 KELAS V DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 9 BANJAR. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN.pdf Download (203kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (985kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (85kB) |
|
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (550kB) |
|
Text
BAB II LANDASAN TEORI.pdf Restricted to Repository staff only Download (367kB) |
|
Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf Download (566kB) |
|
Text
BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA.pdf Download (474kB) |
|
Text
BAB V KESIMPULAN.pdf Download (93kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (216kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (5MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandinganhasil belajar Tematik Peserta didik yang dibelajarkan dengan menggunakan strategi Debat Aktif dengan Jigsaw Learning kelas V di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 9 Banjar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Sampel pada penelitian ini adalah kelas VA dan VC. Kelas VA sebagai kelas eksperimen 1 diberikan perlakuan strategi Debat Aktif dan kelas VC sebagai kelas eksperimen 2 diberikan perlakuan dengan strategi Jigsaw Learning. Materi yang diajarakan adalah Peristiwa Kebangsaan Pada Masa Penjajahan. Data pokok diperoleh melalui tes (pretest dan posttest) dan dianalisis dengan uji u. Hasil belajar peserta didik kelas V dengan menerapkan strategi Debat Aktifdalam pembelajaran Tematik di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 9 Banjar. Tahun ajaran 2019/2020 amat baik. Hal ini berdasarkan dari nilai rata-rata posttest peserta didik kelas eksperimen 1 adalah sebesar 83.33 berada pada kualifikasi amat baik dan nilai rata-rata pretest adalah 51.82 berada pada kualifikasi cukup. Kemudian nilai rata-rata pretest peserta didik kelas eksperimen 2 adalah 46.13 berada pada kualifikasi cukup dan nilai rata-rata posttest adalah sebesar 75.48 berada pada kualifikasi baik. Selanjutnya, berdasarkan hasil pengujian dengan uji U diketahui nilai Sig. (2-tailed) sebesar 0.003 < 0.05 yang artinya perbedaan skor posttest antar kelas Signifikan, dalam uji statistik ini menerimaHa dan menolak H0, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaanhasil belajar dengan Menggunakan Strategi Debat Aktif dengan Jigsaw Learning pada Pembelajaran Tema 7 Kelas V di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 9 Banjar.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Raisya Hani Syanie |
Date Deposited: | 23 Jun 2020 02:19 |
Last Modified: | 23 Jun 2020 02:19 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/14173 |
Actions (login required)
View Item |