Rahmaniah, Devi (2021) Strategi Pembelajaran Inklusi pada Kelompok B di PAUD Terpadu Pelita Hati Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (183kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (616kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (86kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (377kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (343kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (139kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (449kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (87kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (170kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
ABSTRAK
Pendidikan merupakan hal yang diperlukan oleh semua orang dari sejak lahir hingga akhir hayat. dengan pentingnya suatu pendidikan dan mengacu pada pendidikan sampai akhir hayat maka semua orang berhak mendapatkan pendidikan tidak terkecuali anak berkebutuhan khusus. Pendidikan inklusi adalah pendidikan yang yang menggabung antara anak berkebutuhan khusus dan anak normal satu kelas yang sama tanpa deskriminasi dan membedakan satu sama lainnya. Dengan pendidikan yang berbeda dengan yang lainnya pasti ada strategi pembelajaran inklusi yang khusus dalam proses pembelajaran, karena itu peneliti mengambil penelitian ini dengan judul strategi pembelajaran inklusi pada kelomok B di PAUD Terpadu Pelita Hati Banjarmasin. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis strategi pembelajaran inklusi pada kelompok B di PAUD Terpadu Pelita Hati Banjarmasin serta faktor pendukung dan faktor penghambat penerapan strategi pembelajaran tersebut. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Objek dalam penelitian ini adalah strategi pembelajaran inklusi pada kelompok B di PAUD Terpadu Pelita Hati Banjarmasin, sedangkan yang menjadi subjek penelitian ini adalah kepala sekolah, dua orang guru kelompok B dan satu orang guru layanan individual atau terapi.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini diambil dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Setelah data terkumpul kemudian diproses melalui editing, klasifikasi data, pengodean data dan interpretasi data. Analisis data yang bersifat kualitatif yang bersifat deskripsi dengan mengacu kepada landasan teori. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa strategi yang digunakan guru kelompok B untuk pembelajaran di kelas adalah strategi pembelajaran terpadu dengan menggunakan kurikulum 2013 dan kurikulum fleksibel bagi yang membutuhkan. Faktor pendukung penerapan strategi dalam proses pembelajaran di kelompok B yaitu: Guru yang memiliki kualifikasi dan kompetensi yang sesuai, dan sarana dan prasarana, sedangkan faktor penghambat yaitu kurangnya guru pendamping di kelas, kurang keterlibatan orang tua dan faktor lainnya.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Zahratul Zahratul Ulya Zahratul Ulya |
Date Deposited: | 03 Feb 2021 01:59 |
Last Modified: | 03 Feb 2021 01:59 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/15243 |
Actions (login required)
View Item |